Tag: antarkota

RS Polri Kramat Jati rawat bayi yang dibuang di Terminal Pulo Gebang

Rumah Sakit (RS) Polri Kramat Jati merawat bayi laki-laki yang dibuang ibunya di tempat sampah Terminal Bus Terpadu Pulo Gebang, Jakarta ...

Jakarta kemarin, waspada rob hingga kelaikan armada bus

Sejumlah berita penting dan menarik mewarnai Jakarta pada Selasa (6/12) mulai dari waspada rob di sembilan titik di Jakarta Utara hingga kelaikan ...

Polisi tangkap ibu pembuang bayi di Terminal Pulo Gebang

Unit Reskrim Polsek Cakung menangkap seorang ibu berinisial D karena diduga membuang bayi di tempat sampah Terminal Terpadu Pulogebang, Jakarta ...

Terminal Pulo Gebang pastikan kesiapan hadapi lonjakan penumpang

Pengelola Terminal Bus Terpadu Pulo Gebang memastikan kesiapan untuk menghadapi lonjakan penumpang saat libur Natal dan Tahun Baru dengan menyiapkan ...

Terminal Kalideres mulai periksa bus jelang Natal dan Tahun Baru

Pengelola Terminal Kalideres mulai memeriksa kondisi bus antarkota antarprovinsi (AKAP) sebelum melayani penumpang ke berbagai kota di luar ...

Propam Polda Jatim periksa dua anggota Polres Jember terlibat narkoba

Penyidik Bidang Profesi dan Pengamanan (Propam) Kepolisian Daerah Jawa Timur (Polda Jatim) melakukan pemeriksaan dan penyidikan terhadap dua anggota ...

PT KAI Divre I Sumut siapkan 95.688 tiket libur Natal dan Tahun Baru

Manajemen PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional (Divre) I Sumatera Utara menyiapkan 95.688 tiket untuk libur Natal 2022 dan Tahun Baru ...

Sambut HUT ke-76, Damri berikan harga khusus Rp76 ribu

Damri memberikan harga perjalanan khusus sebesar Rp76.000 untuk rute antarkota, dan potongan sebesar 10 persen untuk rute layanan antarkota dan ...

Kriminalitas kemarin, warga tewas di Kalideres hingga calo tiket bus

Beragam berita kriminalitas di Kota Metropolitan Jakarta telah diwartakan Kantor Berita Antara. Berikut rangkumannya. 1. Polda Metro gandeng ...

Polisi tangkap 19 calo tiket bus di Terminal Kampung Rambutan

Polsek Ciracas menangkap sebanyak 19 calo tiket bus antarkota antarprovinsi (AKAP) di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur. Kapolsek Ciracas ...

Polisi tangkap empat preman di Terminal Kampung Rambutan

Kepolisian Sektor (Polsek) Ciracas menangkap empat orang terduga preman karena seringkali meresahkan penumpang di Terminal Kampung Rambutan, ...

Pengelola pelabuhan: CIIE buka pintu bagi perusahaan asing

Pameran Impor Internasional China (China International Import Expo/CIIE) "membuka pintu bagi kami" untuk menunjukkan potensi kepada para ...

BPS catat deflasi 0,11 persen pada Oktober 2022

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia mengalami deflasi sebesar 0,11 persen pada Oktober 2022 secara bulanan (month-to-month/mtm) atau ...

BI proyeksi inflasi Oktober capai 0,05 persen disumbang harga bensin

Bank Indonesia (BI) memproyeksikan inflasi Oktober 2022 akan mencapai 0,05 persen jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya (month-to-month/mtm), ...

Kemenhub ingatkan PO bus siapkan armada hadapi Natal dan Tahun Baru

Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Hendro Sugiatno mengingatkan PO bus yang beroperasi di Terminal Harjamukti, ...