Tag: anri

ANRI: Pemulihan Srikandi utamakan keamanan arsip setelah serangan PDNS

Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) menyatakan pemulihan aplikasi Sistem informasi kearsipan dinamis terintegrasi (Srikandi) mengutamakan ...

ICMI fasilitasi penulisan buku empat Kesultanan di Maluku Utara

Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) Maluku Utara (Malut) memfasilitasi penulisan buku empat kesultanan dan peradaban di wilayah setempat ...

Digitalisasi arsip negara jelang pindahan ibu kota

Jelang kepindahan ke Ibu Kota Nusantara (IKN), Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) telah melakukan digitalisasi arsip kertas milik 63 ...

ANRI telah digitisasi 35 ribu meter lari arsip K/L yang pindah ke IKN

Sekretaris Utama Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) Rini Agustiani menyatakan pihaknya telah berhasil mendigitisasi lebih dari 35 ribu meter ...

Ombudsman RI usul tambahan anggaran Rp201,72 miliar untuk tahun 2025

Ombudsman RI (ORI) mengusulkan penambahan anggaran sebesar Rp201,72 miliar untuk tahun anggaran 2025 pada rapat kerja Komisi II DPR bersama ORI, ...

Anggota DPR apresiasi digitalisasi yang dilakukan oleh ANRI

Anggota Komisi II DPR Agung Widyantoro mengapresiasi langkah digitalisasi dilakukan Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), seperti mengunggah ...

BPIP masifkan sosialisasi Pancasila untuk generasi muda

Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Yudian Wahyudi menyatakan lembaganya terus memasifkan sosialisasi Pancasila untuk generasi ...

ANRI dan SEAPAVAA komitmen selamatkan arsip audiovisual

ANTARA - Konferensi Southeast Asia-Pacific Audio Visual Archive Association (SEAPAVAA) Ke-28 Tahun 2024 diselenggarakan di Kota Solo. Pada ...

ANRI dan SEAPAVAA komitmen selamatkan arsip audiovisual dari kerusakan

Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) bersama dengan SouthEast Asia-Pacific AudioVisual Archive Association (SEAPAVAA) berkomitmen menyelamatkan ...

Indonesia ajukan 5 warisan dokumenter ke UNESCO, ini salah satunya

ANTARA - Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) tengah mengajukan lima documentary heritage (warisan dokumenter) ke UNESCO. Ditemui di Solo, Jawa ...

Solo terpilih jadi tempat penyelenggaraan Konferensi SEAPAVAA ke-28

Kota Solo, Jawa Tengah, terpilih menjadi tempat penyelenggaraan Konferensi SouthEast Asia-Pacific Audio Visual Archive Association (SEAPAVAA) ...

Kaltim bentuk tim penyelamatan naskah kuno

Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DKP) Kalimantan Timur (Kaltim) Muhammad Syafranuddin mengemukakan pihaknya membentuk tim ...

Kemenparekraf pertemukan UMKM dengan industri besar via ajang Kenarok

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mempertemukan pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) dengan industri besar melalui ...

Kemenparekraf raih penghargaan kearsipan dari ANRI

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) meraih penghargaan bertajuk "Hasil ...

Pj Gubernur Kaltim raih penghargaan tokoh daerah Kearsipan 2024

Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Timur Akmal Malik meraih penghargaan kearsipan tahun 2024 dalam kategori Tokoh Daerah oleh lembaga Arsip ...