Tag: angka kasus covid 19

Penegakan prokes kembali digiatkan untuk cegah kenaikan kasus COVID-19

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 kembali menggiatkan penegakan protokol kesehatan (prokes) hingga di tingkat desa dan kelurahan guna mencegah ...

PDPI: Subvarian Omicron jadi pengingat perlunya perkuat prokes

Ketua Umum Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI) Dr. dr. Agus Dwi Susanto, Sp.P(K) mengatakan subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 menjadi pengingat ...

Pemerintan terus evaluasi perkembangan Pandemi COVID-19

Pengunjung bersepeda di kawasan wisata Kota Tua, Jakarta, Sabtu (11/6/2022). Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan ...

Epidemiolog: Disiplin 3M masih relevan cegah kenaikan kasus COVID-19

Kepala Bidang Pengembangan Profesi Perhimpunan Ahli Epidemiologi Indonesia (PAEI) Masdalina Pane mengatakan disiplin penerapan 3M yakni memakai ...

Kenaikan kasus COVID-19 masih taraf aman

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin memastikan indikator positivity rate dan transmisi komunitas COVID-19 di Indonesia dalam tiga pekan terakhir ...

Kemenkes deteksi empat kasus BA.4 dan BA.5 di Bali

Kementerian Kesehatan RI sedang mewaspadai kenaikan angka kasus COVID-19 di Indonesia berdasarkan hasil temuan empat kasus subvarian Omicron BA.4 dan ...

Pakar: Kenaikan kasus COVID-19 jadi pengingat perlunya prokes

Pakar kesehatan Prof. Tjandra Yoga Aditama mengatakan kenaikan angka kasus COVID-19 di Indonesia dalam tiga pekan terakhir menjadi pengingat bahwa ...

Kemenkes: Testing COVID-19 pengaruhi laju kasus tiga pekan terakhir

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohamad Syahril mengatakan peningkatan angka kasus COVID-19 di Indonesia dalam tiga pekan terakhir turut ...

Menko Luhut: Tunggu dua bulan ubah status COVID-19 jadi endemi

Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan akan mengamati perkembangan pandemi COVID-19 dua bulan ke depan ...

Angka kasus COVID-19 melandai, Kabupaten Tabanan siap menuju endemi

ANTARA - Melandainya kasus harian COVID-19 di Provinsi Bali, Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya menyebut jika Tabanan siap menuju fase endemi. ...

12 provinsi tanpa kasus baru COVID-19 pada Selasa

Sebanyak 12 wilayah provinsi di Indonesia tanpa kasus baru COVID-19 menurut data Satuan Tugas Penanganan COVID-19 pada Selasa hingga pukul 12.00 ...

Bertambah 218, DKI Jakarta sumbang kasus tertinggi COVID-19

ANTARA - Satgas Percepatan Penanganan COVID-19 melaporkan terdapat penambahan kasus konfrimasi positif sebanyak 218 orang, Senin (30/5), sehingga ...

HOPE optimistis tingkatkan penjualan hingga capai Rp100 miliar

Emiten yang bergerak di bidang karoseri kendaraan truk atau kendaraan komersial PT Harapan Duta Pertiwi Tbk (HOPE) optimistis dapat meningkatkan ...

Menko PMK sebut Indonesia percaya diri masuk fase endemi COVID-19

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengemukakan Indonesia telah percaya diri untuk masuk ke ...

Pemkot Surakarta ikuti imbauan pelonggaran masker di ruang terbuka

Pemerintah Kota Surakarta mengikuti imbauan Presiden Joko Widodo terkait pelonggaran masker di ruang terbuka dengan kondisi tidak padat ...