Tag: anggota ombudsman

Ombudsman beri 9 saran untuk diimplementasi pada mudik tahun depan

Anggota Ombudsman RI Hery Susanto memberikan sembilan saran dan perbaikan kepada Kementerian Perhubungan, Kementerian PPN/Bappenas, Korlantas Polri ...

Ombudsman selamatkan Rp322 miliar kerugian sektor perekonomian

Ombudsman menyatakan telah berhasil menyelamatkan Rp322,59 miliar dari potensi kerugian sektor perekonomian I yang mencapai Rp524,71 miliar, pada ...

Ombudsman kaji kasus Bea Cukai soal pemeriksaan barang kiriman

Ombudsman mengkaji kasus pemeriksaan barang kiriman yang marak menimpa Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan belakangan ...

Ombudsman: BTN komit bereskan kasus dana nasabah yang diklaim hilang

Anggota Ombudsman RI Yeka Hendra Fatika menilai bahwa PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk atau BTN berkomitmen menuntaskan kasus dana nasabah yang ...

Ombudsman Swedia bela muslimah berjilbab dipecat maskapai penerbangan

Ombudsman Kesetaraan Swedia pada Kamis (11/4) memutuskan membela seorang wanita Muslim yang mengatakan dirinya menghadapi diskriminasi, karena ...

Hukum kemarin, kecelakaan di Km 58 hingga tahanan kabur ditembak

Lima berita hukum pada Senin (8/4) yang terjadi di wilayah Indonesia masih menarik untuk dibaca dan menjadi perhatian publik, mulai dari kecelakaan ...

Ombudsman soroti pembatasan barang penumpang dari luar negeri

Anggota Ombudsman RI Yeka Hendra Fatika menyoroti atensi publik yang ramai terhadap pembatasan dan pemeriksaan barang bawaan penumpang dari luar ...

Ombudsman pantau kesiapan mudik gratis sepeda motor naik kapal laut

Anggota Ombudsman RI Hery Susanto melakukan pemantauan sekaligus pelepasan program Mudik Gratis Sepeda Motor Naik Kapal Laut Tahun 2024 di Terminal ...

Kementan sebut tak pernah persulit izin impor melalui RIPH

Kementerian Pertanian (Kementan) menyatakan tidak pernah mempersulit izin impor produk hortikultura melalui layanan Rekomendasi Impor Produk ...

Ombudsman pantau penyelenggaraan mudik gratis BUMN 2024

Ombudsman RI melakukan pemantauan langsung mudik gratis Badan Usaha Milik Negara (BUMN) 2024 yang diselenggarakan PT Jasa Raharja bekerja sama dengan ...

Ombudsman minta Bappebti bentuk tim independen atasi modus operandi

Ombudsman meminta Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) membentuk tim khusus bersifat independen dengan melibatkan Kepolisian dan ...

Ombudsman sidak SPBU di Palu pastikan penjualan BBM sesuai takaran

Ombudsman Republik Indonesia melakukan inspeksi mendadak (sidak) di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU), Kota Palu, Sulawesi Tengah, untuk ...

KPK: Anggota dewan harus mewariskan budaya antikorupsi

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nurul Ghufron mengatakan anggota dewan harus mewariskan budaya antikorupsi. “Tantangan ...

Ombudsman RI minta pemerintah memperketat pengawasan HET bawang putih

Anggota Ombudsman RI Yeka Hendra Fatika mengatakan bahwa pemerintah perlu memperketat pengawasan harga eceran tertinggi (HET) bawang putih, karena ...

Ombudsman: RIPH bawang putih seharusnya tugas Bapanas, bukan Kementan

Anggota Ombudsman RI Yeka Hendra Fatika mengatakan bahwa penerbitan Rekomendasi iImpor Produk Hortikultura (RIPH) bawang putih seharusnya ...