RI sesalkan gagalnya DK PBB sahkan resolusi gencatan senjata di Gaza
Indonesia melalui Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI menyatakan penyesalan atas kegagalan Dewan Keamanan PBB dalam mengesahkan rancangan resolusi ...
Indonesia melalui Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI menyatakan penyesalan atas kegagalan Dewan Keamanan PBB dalam mengesahkan rancangan resolusi ...
Kamal Mahdi, seorang anak laki-laki Palestina berusia 14 tahun yang mengungsi di Deir al-Balah, Jalur Gaza bagian tengah, masih ingat dengan ...
Jalur Gaza telah menjadi “kuburan” bagi anak-anak di tengah serangan tanpa henti Israel terhadap wilayah tersebut, ujar Kepala Badan PBB ...
Penghancuran bangunan menjadi komponen utama pendudukan Israel di wilayah Palestina, menurut laporan terbaru Uni Eropa yang dirilis pada Rabu ...
Dewan Kota Amsterdam mengadopsi mosi yang meminta Pemerintah Belanda untuk mengambil posisi yang jelas terhadap perang Israel di Gaza, seraya ...
Amerika Serikat (AS) akan terus mendesak Israel agar memastikan lebih banyak bantuan kemanusiaan tersalurkan ke Jalur Gaza, kata Sekretaris Pers ...
Seorang dokter bedah Inggris yang bekerja selama sebulan di Gaza, Nizam Mamode, mengatakan ia melihat sejumlah anak-anak dengan luka tembak di kepala ...
Komisi Urusan Tahanan Palestina mengatakan kebijakan Israel yang mengabaikan kelaparan dan layanan medis semakin memperburuk penderitaan para tahanan ...
Mesir pada Senin (4/11) mengecam keputusan Israel yang menarik diri dari perjanjian dengan Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA), selaku ...
Kepala badan PBB untuk pengungsi Palestina (UNRWA) pada Senin (4/11) mengatakan Israel mengurangi jumlah harian kendaraan bantuan kemanusiaan yang ...
Menteri Pertahanan Amerika Serikat (AS) Lloyd Austin dan mitranya dari Israel Yoav Gallant membahas de-eskalasi di Timur Tengah melalui ...
Kementerian Luar Negeri Rusia mengatakan keputusan Israel untuk melarang kegiatan badan PBB untuk pengungsi Palestina (UNRWA) melanggar hukum ...
UNICEF mengecam keputusan Israel untuk melarang aktivitas Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA) di wilayah Palestina yang diduduki, dan ...
Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengutuk keras serangan bom berdaya ledak tinggi oleh Israel ke tenda-tenda pengungsian warga di area rumah sakit di ...
Otoritas Palestina pada Selasa (22/10) menuduh Israel menggunakan kelaparan sebagai senjata terhadap warga sipil dan anak-anak di Jalur ...