Tag: aliran listrik

Menko PMK dorong perguruan tinggi hasilkan konsentrator oksigen

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mendorong lembaga perguruan tinggi di Indonesia segera ...

Enam desa di Seluma terisolir akibat banjir dan longsor

Sebanyak enam desa di Kecamatan Lubuk Sandi, Kabupaten Seluma, Bengkulu terisolasi karena jalan penghubung antar desa terputus akibat tertimbun tanah ...

Ibu dan anak di Simalungun tewas tersetrum jemuran beraliran listrik

Seorang ibu dan anaknya, Purnama Silalahi (44) dan Sara Pardede (16), tewas saat menjemur pakaian di belakang rumahnya di Kabupaten Simalungun pada ...

Banjir dan longsor landa Ambon, PLN siaga bencana

PT PLN Unit Induk Wilayah Maluku dan Maluku Utara (UIW MMU) siaga menghadapi banjir dan longsor yang melanda beberapa titik di Kota Ambon, Provinsi ...

Mahasiswa UMM rancang wastafel otomatis kaya fitur

Tiga orang mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang (UMM), yakni Anwar Syaddad, Nasihul Fattah dan Sania Umazatul Amsa membuat wastafel otomatis ...

PLN padamkan sementara listrik di Elelim guna amankan jaringan

PT PLN (Persero) memadamkan aliran listrik ke pelanggan untuk sementara waktu di Elelim, Kabupaten Yalimo sebagai upaya mengamankan jaringan listrik ...

BSSN: CISRT perkuat pertahanan sistem pemerintahan berbasis elektronik

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Republik Indonesia mengatakan keberadaan tim untuk keamanan siber yakni Computer Security Incident Response Team ...

Hujan deras landa Ambon, listrik padam akibat tertimpa pohon tumbang

Hujan deras disertai angin di Kota Ambon, Provinsi Maluku, menyebabkan layanan listrik PLN ke pelanggan terputus karena pohon tumbang menimpa ...

Menyebarkan terang lampu untuk Papua

Penerangan memakai pelita sempat menjadi pilihan utama masyarakat di Papua, terutama bagi mereka yang menetap di kawasan perbukitan yang berselimut ...

LaNyalla minta PLN beri keringanan listrik untuk masyarakat

Ketua DPD LaNyalla Mahmud Mattalitti meminta PT Perusahaan Listrik Negara agar memberikan keringan pembayaran listrik untuk masyarakat miskin di ...

13 kabupaten/kota di Jatim belum penuhi rasio elektrifikasi 100 persen

Sebanyak 13 kabupaten/kota di Jatim belum bisa memenuhi rasio elektrifikasi atau tingkat penerangan 100 persen, dari 38 daerah di wilayah setempat, ...

32 keluarga di Dusun Tanete Maros teraliri listrik PLN

Sebanyak 32 keluarga di Dusun Tanete, Desa Wanuawaru, Kecamatan Mallawa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan kini telah menikmati aliran listrik dari ...

Kepala Staf TNI AL meresmikan Dermaga Lanal Saumlaki Maluku

Kepala Staf TNI Angkatan Laut (Kasal) Laksamana Yudo Margono meresmikan Dermaga Pangkalan TNI AL (Lanal) Saumlaki di Kabupaten Kepulauan Tanimbar, ...

PLN Bali: Gangguan listrik 380 kali akibat layang-layang

Perusahaan Listrik Negara Unit Induk Distribusi (PLN UID) Bali menyebutkan selama kurun waktu tiga tahun tercatat 380 kali terjadi gangguan pasokan ...

Kementerian ESDM tuntaskan 100 persen rasio elektrifikasi pada 2022

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) optimistis mampu menuntaskan target 100 persen rasio elektrifikasi atau seluruh wilayah Indonesia ...