Tag: aleppo

Puluhan serangan udara hantam Aleppo, Suriah

Puluhan serangan udara menghantam Aleppo di wilayah bagian utara Suriah dan sekitarnya dalam semalam menurut laporan koresponden AFP di kota yang ...

Hollande salahkan pemerintah Suriah atas kegagalan gencatan senjata

Presiden Prancis Francois Hollande, Selasa, menyalahkan pemerintah Suriah atas kegagalan gencatan senjata, yang diprakarsai Amerika Serikat dan ...

PBB tangguhkan semua konvoi bantuan di Suriah pascaserangan

Perserikatan Bangsa-Bangsa, Selasa (20/9), mengatakan menangguhkan semua konvoi bantuan kemanusiaan di Suriah setelah serangan udara mematikan ...

Militer Suriah bantah serang rombongan bantuan di Aleppo

Militer Suriah pada Selasa membantah telah menyerang rombongan bantuan di Provinsi Aleppo, Suriah Utara, demikian laporan stasiun televisi nasional ...

Aleppo dibombardir begitu gencatan senjata Suriah berakhir

Serangan bom menghantam bagian yang dikuasai pemberontak di Aleppo, Senin (19/9), kurang dari dua jam setelah militer Suriah mengumumkan akhir ...

Suriah tuduh Amerika Serikat dukung kelompok teror

Presiden Suriah, Bashar al-Assad, Senin (19/9), menuduh Amerika Serika memberi dukungan kepada kelompok teror di Suriah, kata kantor berita resmi ...

Serangan ke konvoi bantuan tewaskan 12 orang di Suriah

Sedikitnya 18 truk dalam konvoi 31 kendaraan yang mengirimkan bantuan di Suriah kena serangan yang menurut kelompok pengawas menewaskan sedikitnya ...

32 orang terbunuh di Aleppo setelah gencatan senjata berakhir

Sedikitnya 32 orang terbunuh dan lebih banyak lagi warga yang mengalami luka di provinsi utara, Aleppo, pada Senin, pada jam-jam pertama gencatan ...

Bantuan untuk Aleppo tertahan di Turki

Sebanyak 20 truk berisi bantuan yang mengangkut cukup pangan untuk puluhan ribu orang dengan tujuan wilayah timur Aleppo, Suriah, masih terjebak di ...

Gerilyawan Suriah sebut gencatan senjata "gagal dan berakhir"

Kesepakatan gencatan senjata yang diperantarai oleh Amerika Serikat dan Rusia "praktis telah gagal dan berakhir" dan tidak ada harapan bantuan bisa ...

Suriah tuduh gerilyawan halangi pengiriman bantuan ke Aleppo

Kementerian Luar Negeri Suriah pada Sabtu (17/9) menuduh kelompok gerilyawan menjadi penyebab tertundanya pengiriman bantuan ke bagian timur Kota ...

Pasukan Suriah ditarik dari Jalan Castello di Aleppo

Pasukan Suriah telah mulai menarik mundur tentara dan wahana perangnya dari Jalan Castello, lapor kantor berita Rusia RIA mengutip Letnan Jenderal ...

PBB sebut kekerasan di Suriah menurun

Suriah memperlihatkan penurunan kekerasan secara berarti dalam 24 jam sejak gencatan senjata diberlakukan, kata Duta Khusus PBB untuk Suriah, ...

Warga Suriah nikmati damai sementara selama Idul Adha

Warga sipil Suriah yang sudah sejak lama terjebak perang saudara untuk sementara waktu bisa rihat dari bising suara meriam dan tembakan setelah ...

Militer Suriah umumkan gencatan senjata selama tujuh hari

Militer Suriah mengumumkan pemberlakuan gencatatan senjata di seluruh negeri selama tujuh hari, dimulai pada Senin, kantor berita negara SANA ...