Tag: al haris

Wapres bersyukur indeks literasi baca Al-Qur'an tinggi

Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin bersyukur hasil survei yang dilakukan oleh Kementerian Agama menunjukkan indeks literasi Al-Qur'an nasional ...

Serahkan motor dinas baru, Gubernur Jambi minta kades layani warga

ANTARA - Seluruh kepala desa di Kabupaten Tebo mendapat bantuan kendaraan dinas dari Pemerintah Provinsi, yang secara simbolis diserahkan oleh ...

Gubernur Jambi terima penghargaan Paritrana Award dari Wapres

Gubernur Jambi Al Haris kembali meraih penghargaan tingkat nasional penghargaan Paritrana Award dari Wakil Presiden RI Ma'aruf Amin di istana ...

Gubernur Jambi serahkan bantuan sepeda motor untuk kades

ANTARA - Gubernur Jambi, Al Haris menyerahkan kendaraan operasional kepada 156 kepala desa di Kabupaten Bungo, Kamis (19/10). Selain itu juga ...

Gubernur Jambi targetkan jalan khusus batu bara tuntas Februari 2024

ANTARA - Jalan khusus untuk angkutan batu bara di Jambi saat ini masih dalam tahap pengerjaan. Gubernur Jambi Al Haris mengatakan progres pengerjaan ...

Ketum APPSI sebut RUU ASN berdampak positif

ANTARA - Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) Al Haris yang juga Gubernur Jambi menyambut baik disahkannya Rancangan ...

Pemprov Jambi gandeng swasta untuk bedah rumah tak layak huni

ANTARA - Gubernur Jambi Al Haris menggandeng pihak swasta untuk merealisasikan skema percepatan program bedah rumah. Saat ini tercatat ada 11.000 ...

Gubernur Jambi:  Bursa karbon jadi potensi bisnis besar daerah

Gubernur Jambi Al Haris mengatakan ke depan bursa karbon menjadi peluang bisnis besar bagi daerah tersebut karena potensi alam Jambi yang masih ...

Polda Jambi tangkap empat orang pelaku pembakar lahan 

Aparat Kepolisian Daerah (Polda) Jambi menangkap empat orang yang sengaja membakar lahan di daerah tersebut. Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono ...

Danrem 042/Gapu laporkan penanganan karhutla di Jambi kepada Kasad

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono melaporkan penanganan pencegahan dan penanggulangan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Provinsi Jambi ...

Gubernur minta pihak swasta di Jambi dukung STQH nasional

ANTARA - Gubernur Jambi Al Haris meminta perusahaan-perusahaan swasta di wilayahnya turut mendukung kesuksesan Provinsi Jambi sebagai tuan rumah ...

Gubernur Jambi lapokan kondisi pertanahan ke Menteri ATR/BPN

Gubernur Jambi Al Haris melaporkan kondisi pertanahan kepada Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) RI, Hadi ...

Kemendagri keluarkan SK pemberhentian Wali Kota Jambi

Gubernur Jambi Al Haris mengungkapkan surat pemberhentian Syarif Fasha sebagai Wali Kota Jambi sudah turun dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) ...

OJK gandeng camat dan kades Muaro Jambi tingkatkan literasi keuangan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Jambi melibatkan camat, kepala desa dan lurah di Muaro Jambi untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan ...

Sebagian karhutla di Jambi berada di areal perkebunan sawit

ANTARA - Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) mulai terjadi di beberapa wilayah di Provinsi Jambi. Gubernur Jambi Al Haris mengatakan, pihaknya ...