Tag: akses tol

Menyusuri jendela baru Malang Raya via Tol Pandaan-Malang (bag. 2)

Selain menjadi salah satu tol terindah di Indonesia, ruas Pandaan-Malang juga menjadi salah satu tol dengan predikat ramah lingkungan. Hal itu ...

Waskita Modern Realti percepat pembangunan Vasaka City tahap pertama

PT Waskita Modern Realti, sebagai perusahaan joint venture antara PT Waskita Karya Realty dan PT Modernland, Tbk mempercepat pembangunan Vasaka City ...

PUPR lanjutkan Kontrak Payung e-Katalog dengan 41 penyedia barang

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Konstruksi melanjutkan Kontrak Payung Katalog ...

KSP: Koordinasi pemerintah mampu wujudkan percepatan akses tol MNP

Kantor Staf Presiden menyatakan rapat koordinasi debottlenecking (mengurai masalah) yang dilakukan oleh jajaran pemerintah, kementerian/lembaga ...

Kementerian PUPR letakkan batu pertama akses tol MNP

ANTARA -Guna mendukung kelancaran logistik dan pertumbuhan ekonomi di wilayah Indonesia Timur, pemerintah membangun jalan akses tol Makassar New Port ...

Jalan Akses Tol Makassar New Port Tahap I dan II mulai kontruksi

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) bersama Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) memulai ...

RUPSLB: angkat direktur keuangan & manajemen risiko baru, WIKA optimistis pemulihan on track

- PT WIJAYA KARYA (Persero) Tbk. [WIKA] menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang dilakukan secara hybrid di Jakarta, Jum’at ...

KSP: Rantai pasok dingin M-LIN sejahterakan nelayan kecil di Maluku

Deputi I Kantor Staf Presiden (KSP) Febry Calvin Tetelepta menekankan pentingnya rantai pasok dingin lumbung ikan nasional di Provinsi Maluku ...

KSP: Kementerian PUPR siap bangun hunian ASN dan TNI-Polri di IKN

Deputi I Kepala Staf Kepresidenan Febry Calvin Tetelepta mengatakan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat pada tahap awal siap ...

KSP upayakan percepatan penyelesaian pengadaan lahan akses Tol MNP

Kantor Staf Presiden (KSP) terus mengupayakan percepatan penyelesaian pengadaan lahan jalan akses Tol Makassar New Port (MNP) untuk mengejar ...

LaNyalla siap laporkan mafia tanah di Gresik ke Polri dan Kejaksaan

Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti siap membantu melaporkan ke Polri dan Kejaksaan terkait adanya mafia tanah di Kabupaten Gresik, Jawa ...

Sudinhub Jakut uji coba rekayasa lalin 'contra flow' di Kelapa Gading

Suku Dinas Perhubungan Jakarta Utara melaksanakan uji coba rekayasa lalu lintas lawan arus (contra flow) di kawasan Kelapa Gading mulai Selasa ...

Tol akses BIJB Kertajati resmi dibuka untuk umum

Jalan tol akses Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, resmi dibuka untuk umum dan diharapkan akan ...

Pengamat: Ekosistem Bandara Kertajati perlu terus dibangun

Pengamat penerbangan Alvin Lie menilai ekosistem Bandara Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, perlu terus dibangun setelah jalan tol akses ke bandara ...

Tol Akses Bandara Kertajati dioperasikan pada 20 Desember

Jalan tol akses ke Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Kabupaten Majalengka, akan dioperasikan pada 20 Desember 2021, setelah semua ...