Tag: aceh timur

KONI Pusat harapkan KONI provinsi persiapkan para atlet lebih matang

Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman mengharapkan KONI provinsi mempersiapkan para atlet lebih matang ...

KONI Pusat secara resmi terima IKN sebagai anggota KONI baru

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat secara resmi menerima Ibu Kota Nusantara (IKN ) sebagai anggota KONI yang baru dan sudah dapat ...

Marciano harap PON 2024 hasilkan atlet yang pecahkan rekor nasional

Ketua Umum KONI Pusat, Letjen TNI (Purn.) Marciano Norman berharap pergelaran PON Aceh-Sumut 2024 mampu menghasilkan atlet diberbagai cabang olahraga ...

PPIH: Haji Aceh yang meninggal di Arab Saudi jadi 12 orang

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji Indonesia (PPIH) Embarkasi Aceh menyebut hingga ini haji asal daerah Tanah Rencong itu yang meninggal dunia di Arab ...

KIP Bener Meriah petakan TPS terpencil pada Pilkada 2024

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Bener Meriah memetakan tempat pemungutan suara (TPS) pada Pilkada 2024 di kabupaten di dataran tinggi ...

Polda Aceh gagalkan penyeludupan 180 kg sabu-sabu

Kepolisian RI Daerah (Polda) Aceh menggagalkan penyeludupan narkoba jenis sabu-sabu dengan berat mencapai 180 kilogram (kg) diduga dilakukan jaringan ...

Ditlantas Polda Aceh intensifkan tes narkotika sopir angkutan umum

Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Aceh mengintensifkan pengetesan narkotika terhadap sopir angkutan umum guna mencegah kecelakaan di jalan ...

BKSDA Aceh kerahkan tim halau gajah perusak rumah dan kebun penduduk

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh mengerahkan tim mengatasi interaksi negatif kawanan Gajah Sumatera (Elephans maximus sumatrensis) di ...

Kisah para siswa ukir prestasi di tengah kendala ekonomi

Margalena, siswi SD Negeri 1 Panton Rayeuk T, Kecamatan Banda Alaman, Kabupaten Aceh Timur, tak pernah lelah belajar. Beragam lomba di tingkat desa ...

Empat imigran Rohingya di Aceh Timur dipindahkan ke Makassar

Pemerintah Kabupaten Aceh Timur menyatakan sebanyak empat imigran etnis Rohingya yang ditampung di Kuala Parek, Kecamatan Sungai Raya, dipindahkan ke ...

Polda Maluku diapresiasi, tindaklanjuti laporan kekerasan seksual anak

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak mengapresiasi Polda Maluku yang telah cepat menindaklanjuti laporan masyarakat terkait ...

Kloter 12-BTJ Aceh jadi penutup keberangkatan haji Indonesia 2024

Jamaah haji Embarkasi Aceh yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 12-BTJ diberangkatkan ke Tanah Suci pada Senin ini dan menjadi penutup ...

Lagi, seorang calon haji asal Aceh meninggal dunia di Makkah

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji Indonesia (PPIH) Embarkasi Aceh menyebut seorang calon haji Aceh yang tergabung dalam Kelompok Terbang (Kloter) ...

Kloter terakhir Embarkasi Medan bergabung dengan Banjarmasin

Sebanyak 114 calon haji kloter terakhir Embarkasi Medan, Sumatera Utara bergabung dengan Kloter 19 Embarkasi Banjarmasin, Kalimantan ...

83 TPS di Lombok Barat hitung ulang suara soal sengketa internal PKS

Mahkamah Konstitusi memerintahkan Komisi Pemilihan Umum menghitung ulang surat suara pemilih partai maupun caleg Partai Keadilan Sejahtera pada 83 ...