Tag: 700 miliar

Saham AS Merosot, Dana Penyelamatan Tak Cukup Cegah Resesi

Saham-saham AS merosot pada Jumat waktu setempat, menyusul kekhawatiran bahwa rencana penyelamatan 700 miliar dolar AS yang disetujui awal hari ini ...

Bush akan Tandatangani Segera Keputusan Bailout

Presiden AS, George W Bush, Jumat menyambut baik disetujuinya rencana paket penyelamatan krisis finansial senilai 700 miliar dolar oleh parlemen dan ...

Harga Minyak Turun Lagi

Harga minyak dunia kembali jatuh pada Jumat karena meningkatnya kekhawatiran terhadap kegentingan perekonomian global yang akan membawa ke penurunan ...

Senat AS Bujuk DPR Sepakati Paket Bailout Versi Baru

Para senator AS, Kamis, mengirim paket penyelamatan Wall Street versi baru senilai 700 miliar dolar kembali ke DPR, tempat para penentang mendapat ...

Jepang Sambut Baik RUU "Bailout" Ekonomi AS

Pemerintah Jepang menyambut baik Rancangan UU (RUU) yang diajukan Senat Amerika Serikat untuk memberikan dana talangan (bailout) sebesar 700 miliar ...

Senat AS Setujui Rencana "Bailout" Ekonomi

Senat AS, Rabu, menyetujui sebuah paket "bailout" Wall Street sebesar 700 miliar dolar AS, dengan suara 74 berbanding 25, di tengah meluasnya krisis ...

Bush Desak Pengesahan Paket "Bailout"

Presiden AS George W. Bush, Rabu waktu setempat, mendesak Kongres AS agar secepatnya menyetujui sebuah paket penyelamatan ekonomi guna ...

Harga Minyak Mentah Merosot Akibat Meningkatnya Stok AS

Harga minyak mentah merosot Rabu waktu setempat, atau Kamis pagi WIB, menyusul berita mengejutkan bahwa stok minyak mentah di Amerika Serikat (AS) ...

Harga Minyak Berlanjut Naik di Asia

Harga minyak berlanjut naik di perdagangan Asia Rabu atas harapan bahwa Kongres AS akan menyetujui paket penyelamatan sektor finansial AS bernilai ...

Mccain, Obama ke Senat Untuk Pemungutan Suara

Kandidat presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama dan John McCain akan kembali ke Washington, Rabu, untuk ambil bagian dalam pemungutan suara di ...

Bush Bicarakan Bailout dengan McCain dan Obama

Presiden Amerikan Serikat George W Bush, Selasa, berbicara dengan John McCain dari Partai Republik dan Barack Obama dari Partai Demokrat, mengenai ...

Harga Minyak Naik Setelah Anjlok 10 Persen

Harga minyak naik Selasa karena aksi beli terhadap minyak yang sudah murah harganya setelah sehari sebelumnya turun hingga 10 persen ketika DPR AS ...

Euro Turun di Pasar Asia

Mata uang tunggal Eropa, Euro, terus turun terhadap dolar AS di pasar, Asia, karena khawatir kesehatan perbankan Eropa setelah kongres AS menolak ...

Pasar Indonesia Sementara Ini Selamat, Kata Pengamat

Pengamat ekonomi Eric Sugandi mengatakan, pasar saham Indonesia selamat dari kejatuhan, menyusul penolakan Kongres AS atas usulan pemerintah yang ...

Rekor Kejatuhan Saham AS Hapus Nilai Pasar 1,2 Triliun Dolar

Rekor kejatuhan saham AS pada Selasa, berakibat terhapusnya kurang lebih 1,2 triliun dolar AS nilai pasar -- kerugian sehari dengan nilai triliunan ...