Tag: 15 bulan

BPJAMSOSTEK ingatkan relaksasi iuran akan segera berakhir

BPJAMSOSTEK mengingatkan masa relaksasi iuran akan segera berakhir dan mulai Februari seluruh peserta akan dikenakan iuran dan denda dengan tarif ...

Pasar masih nantikan stimulus AS, rupiah akhir pekan menguat

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada akhir pekan menguat seiring pelaku pasar yang masih menantikan kabar soal ...

Sri Mulyani perkirakan anggaran vaksin COVID bakal naik

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebutkan anggaran untuk vaksin COVID-19 yang diestimasikan sebesar Rp73,3 triliun berpotensi mengalami ...

Jabar siapkan skenario penyuntikan agar vaksinasi efektif-efisien

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil atau Kang Emil mengatakan, saat ini Pemprov Jabar intens membuat skenario penyuntikan vaksin COVID-19 dengan ...

Jangan lupa anak-anak juga butuh vaksin

Tingkat kematian pada anak akibat COVID-19 yang diklaim lebih rendah dibandingkan orang dewasa tidak lantas menjadikan semua pihak lalai untuk ...

Ajian vaksinasi sedang ditimpakan

Kepada sejumlah tamunya petang itu, Pak Bedo yang tinggal di dusun di kawasan Gunung Merbabu Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, bercerita kebiasaan ...

Gubernur Babel awali suntik vaksin Sinovac COVID-19

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Erzaldi Rosman Djohan mengawali suntik vaksin Sinovac COVID-19 guna menyukseskan program vaksinasi tahap pertama ...

Kemarin kasus COVID-19 naik 130 %, larangan WNA masuk diperpanjang

Pada Kamis (14/1), Satuan Tugas Penanganan COVID-19 menyatakan bahwa kasus COVID-19 meningkat 130 persen dalam dua bulan terakhir dan pemerintah ...

Menkes sebut pemerintah upayakan stok vaksin COVID-19 lebih cepat

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan pemerintah mengupayakan ketersediaan vaksin lebih cepat sehingga Program Vaksinasi COVID-19 bisa ...

Selain vaksinasi, Mirae Sekuritas ungkap faktor IHSG positif awal 2021

PT Mirae Asset Sekuritas Indonesia memprediksi program vaksinasi COVID-19 secara massal yang mulai dilaksanakan pada hari ini akan mendukung Indeks ...

China tayangkan kembali pertandingan Houston Rockets

Para penggemar tim NBA Houston Rockets di China bisa menyaksikan kembali tim kesayangan mereka bermain pada Senin, lapor South China Morning ...

Wajah baru Masjid Istiqlal

Setelah menjalani renovasi selama 15 bulan, Masjid Istiqal akhirnya diresmikan oleh Presiden Joko Widodo pada 7 Januari 2021. Renovasi itu merupakan ...

Presiden promosikan ketersediaan 426 juta vaksin saat HUT PDIP

Presiden Jokowi mengungkapkan ketersediaan 426 juta vaksin COVID-19 pada 2021 yang dipesan pemerintah saat perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ...

Kendala vaksinasi di ketersediaan vaksin, bukan mekanisme

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menjelaskan kendala vaksinasi COVID-19 berada di ketersediaan vaksin, bukan terkait pelaksanaan pemberian ...

Bayang-bayang bebas pandemi makin semburat

Banyak kalangan mengemukakan bahwa sepanjang tahun lalu dunia bagaikan masuk kegelapan karena pandemi COVID-19 melanda berbagai negara, dimulai dari ...