Peningkatan lalu lintas (traffic) layanan telekomunikasi selama masa mudik 2023 diperkirakan meningkat 11 hingga 36 persen dibandingkan tahun sebelumnya, sehingga Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) beserta operator seluler melakukan langkah antisipasi.
Copyright © ANTARA 2023