Laporan Khusus MRT : Sejarah transportasi publik di Ibu Kota, dari trem hingga transjakarta.

Delman

Pengemudi delman yang tergabung dalam Persatuan Perjuangan Delman Betawi mengelilingi jalan protokol ibukota dalam aksinya menolak larangan beroperasi di Jakarta, Sabtu (7/11/2009). Awal masa kolonial, delman adalah alat transportasi umum yang digunakan oleh masyarakat Indonesia termasuk di Batavia. ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari/pras.

Copyright © ANTARA 2019