PSG vs Liverpool: Gol Bernat dan Neymar Menangkan Les Parisiens
Pemain Paris St Germain Neymar bereaksi setelah gagal membuat gol ke gawang Liverpool dalam matchday kelima Liga Champions Grup C, di Stadion Parc des Princes, Paris, Perancis, Rabu (28/11//2018). Paris Saint-Germain tampil sebagai pemenang dalam laga kontra Liverpool 2-1 berkat gol Juan Bernat dan Neymar.. ANTARA FOTO/Reuters-Andrew Boyers/hp.
Copyright © ANTARA 2018