Operasi Pasar Elpiji di Palu

Operasi Pasar Elpiji di Palu

Warga antre membeli elpiji pada operasi pasar di Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu (6/10/2018). Operasi pasar elpiji pada sejumlah titik di Kota Palu itu guna mempermudah pengungsi untuk mendapatkan elpiji untuk keperluan memasak sehari-hari pascagempa dan tsunami. ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/aww.

Copyright © ANTARA 2018