PERGANTIAN DIRUT GARUDA INDONESIA Direktur Utama Garuda Indonesia yang baru I Gusti Ngurah Askhara Danadiputra (keempat kiri) berfoto bersama jajaran Direksi yang baru Direktur Niaga Pikri Ilham Kurniansyah (kiri), Direktur Human Capital Heri Akhyar (kedua kiri), Direktur Layanan Nicodemus P Lampe (ketiga kiri), Direktur Teknik I Wayan Susena (keempat kanan), Direktur Keuangan dan Manajemen Resiko Fuad Rizal (ketiga kanan), Direktur Operasi Bambang Adisurya (kedua kanan) dan Direktur Kargo dan Pengembangan Usaha Mohammad Iqbal (kanan) usai pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk di Garuda Centre, Tangerang, Banten, Rabu (12/9/2018 ). Dalam RUPSLB tersebut diputuskan adanya pergantian direktur utama dan juga jajaran direksi yang lainnya untuk meningkatkan kinerja keuangan dan juga pembaharuan manajemen Garuda Indonesia. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal/wsj
Terkait
Dirut Garuda ungkapkan alasan harga tiket pesawat domestik mahal
11 November 2024 18:23Bos Garuda tidak akan pertanyakan apabila diganti saat RUPSLB
11 November 2024 14:50Garuda akan kedatangan empat pesawat baru dari Lebanon dan Australia
11 November 2024 13:53Garuda Indonesia raih laba 18,11 juta dolar AS per Oktober 2024
11 November 2024 13:44Maung Garuda demi kemandirian industri pertahanan Indonesia
10 November 2024 10:00Hadapi RUPSLB di 15 November, Dirut Garuda sebut siap profesional
9 November 2024 07:10Garuda Indonesia: Tak ada kenaikan harga tiket jelang tahun baru
9 November 2024 00:04Garuda Indonesia-The Pokemon luncurkan desain Pikachu gaet wisatawan
8 November 2024 22:48Pindad mulai kembangkan Maung untuk menteri dan pejabat negara
8 November 2024 22:05PT Pindad siapkan produksi Maung untuk kendaraan dinas menteri
8 November 2024 19:46PSSI sebut 281.000 suporter timnas terverifikasi dalam Garuda ID
8 November 2024 16:40Dukung Garuda mendunia, Indomilk luncurkan kemasan edisi spesial
7 November 2024 22:07Pilpres
Hakim MK: Permohonan memajukan pelantikan presiden langgar konstitusi
- 17 Juli 2024 18:53
Arsip Pemilu
Seleb Politik
Ini penjelasan Komeng terkait foto 'nyeleneh' di surat suara DPD
- 14 Februari 2024 19:22