Sebuah mesin apheresis memisahkan dan mengumpulkan plasma dari seluruh darah dari pasien yang telah pulih dari penyakit virus corona (COVID-19) di Central Seattle Donor Center of Bloodworks Northwest saat terjadih wabah, di during Seattle, Washington, AS, Jumat (17/4/2020). Plasma dari pasien yang pulih akan digunakan dalam studi pengobatan eksperimental untuk pasien virus corona saat ini. ANTARA FOTO/Reuters-Lindsey Wasson/hp.
Copyright © ANTARA 2020