Berita

KPU akui Sirekap sempat dihentikan sementara untuk sinkronisasi

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik mengaku sempat ada penghentian data pada aplikasi Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap) Pemilu ...

Agus Gumiwang nilai wajar menteri dari Golkar di kabinet bertambah

ANTARA - Wakil Ketua Umum Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita menilai wajar jika jumlah menteri dari partainya bertambah dalam kabinet ...

KPU DKI pastikan logistik terdistribusi H-1 Pemungutan Suara Lanjutan

Komisi Pemilihan Umum DKI memastikan logistik terdistribusi ke wilayah Jakarta Utara pada H-1 sebelum Pemungutan Suara Lanjutan, yakni 23 ...

Gus Ipul komentari cuitan Cak Imin terkait "Saipul Makelar"

Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Saifullah Yusuf mengomentari cuitan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar di akun media sosial X ...

Pasangan Ganjar-Mahfud unggul di Washington DC

Pasangan calon (paslon) presiden dan wakil presiden nomor urut 3 Ganjar-Mahfud unggul dalam penghitungan suara Pemilu Presiden 2024 di Washington DC, ...

KPU sebut data Sirekap tertunda karena sedang lakukan sinkronisasi

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Idham Holik mengatakan data yang ditampilkan Sirekap dalam situs resmi KPU tertunda lantaran petugas tengah ...

Partai Golkar unggul sementara perolehan suara caleg DPR RI Sumut

Partai Golongan Karya (Golkar)  untuk sementara mengungguli perolehan suara legislatif DPR RI 2024 di Provinsi Sumatera Utara(Sumut) berdasarkan ...

KPU: Penyelenggara "ad hoc" yang meninggal mencapai 71 orang

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy'ari mengatakan petugas ad hoc yang meninggal dunia saat bekerja selama tahapan Pemilu 2024 dari ...

Polres tambah personel untuk kawal pelaksanaan PSL di Jakarta Utara

Polres Metro Jakarta Utara menambah personel untuk mengawal pelaksanaan Pemungutan Suara Lanjutan (PSL) yang digelar pada Sabtu (24/2) di 18 Tempat ...

KPU: Warga Demak kehilangan KTP akibat banjir perlu dibuatkan KTP baru

KPU Kabupaten Demak, Jawa Tengah, berharap Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Demak membantu pencetakan kartu tanda penduduk (KTP) ...

Pakar: Pertemuan Jokowi dan Paloh untuk jaga hubungan baik

Pakar Komunikasi Politik Universitas Airlangga Surabaya Dr Suko Widodo menyebut pertemuan Presiden Joko Widodo dengan Ketua Umum Partai NasDem Suya ...

Mahfud enggan mengomentari pertemuan Jokowi dan Surya Paloh

Calon Wakil Presiden RI Mahfud Md. enggan mengomentari pertemuan antara Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Ketua Umum DPP Partai NasDem Surya ...

Ketua KPPS TPS 121 Sunter Agung meninggal dunia

Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 121 Sunter Agung Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Arman Bin Amarza meninggal dunia ...

Polisi akui pemindahan makam atas permintaan caleg yang kecewa

ANTARA - Diduga kecewa dengan hasil perolehan suara pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, seorang Calon anggota legislatif (Caleg) di Kabupaten Donggala ...

Bawaslu Papua rekomendasikan 34 TPS lakukan PSU dan PSL

ANTARA - Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Papua Hardin Halidin menyebut ada 34 Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang tersebar di enam ...