ANTARA - Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) menekankan tiga upaya transformasi Indonesia menuju Indonesia Emas 2045, yaitu transformasi sosial, ekonomi dan tata kelola. Hal tersebut tertuang dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrenbangnas) penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045, pada Senin (22/5) di kawasan Nusa Dua Kabupaten Badung, Bali.
(Rita Laura/Rizky Bagus Dhermawan/Gracia Simanjuntak)
Copyright © ANTARA 2023