Tag: yaqut cholil

Presiden Jokowi dijadwalkan buka MTQ Nasional XXX di Kalimantan Timur

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan akan membuka ajang Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional XXX pada 8 September mendatang pukul 19.00 ...

Azan dengan teks berjalan akomodasi jemaat yang tak bisa hadir di GBK

Ketua MUI Bidang Dakwah dan Ukhuwah Cholil Nafis mengatakan penyiaran azan Magrib dengan teks berjalan (running text) untuk mengakomodasi jemaat ...

Paus nilai momen Jokowi kenalkan capres terpilih tradisi bagus

Pemimpin tertinggi Gereja Katolik dunia sekaligus Kepala Negara Vatikan Sri Paus Fransiskus menilai momen Presiden RI Joko Widodo yang mengenalkan ...

PBNU dukung TV tidak tayangkan azan secara audio saat Misa Paus

Ketua PBNU Ulil Abshar Abdalla mendukung usulan Kementerian Agama yang meminta agar stasiun televisi tidak menyiarkan azan secara audio pada saat ...

Tokoh agama hingga diplomat hadir di pertemuan Jokowi-Paus Fransiskus

Kalangan pejabat menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM) hingga tokoh publik dari organisasi keagamaan dan diplomat turut hadir dalam agenda pertemuan ...

Presiden RI kenalkan Presiden Terpilih Prabowo kepada Paus Fransiskus

Presiden Joko Widodo memperkenalkan Presiden Terpilih RI Prabowo Subianto kepada Paus Fransiskus, di tengah kunjungan kenegaraan pemimpin umat ...

Kunjungan Paus Fransiskus dan "promosi" bhinneka tunggal ika

Indonesia sedang menjadi perhatian dunia karena menjadi salah satu tujuan dari kunjungan tokoh dunia Paus Fransiskus dalam perjalanan apostolik ...

Tampil sederhana, Paus Fransiskus tiba di halaman Istana Jakarta

Pemimpin tertinggi Gereja Katolik Paus Fransiskus menunjukkan sikap kesederhanaan yang mencolok saat tiba di Halaman Istana Kepresidenan Jakarta, ...

Paus tiba di Istana Merdeka Jakarta disambut upacara kenegaraan

Pemimpin umat Katolik dunia Paus Fransiskus tiba di Istana Merdeka, Jakarta, dan disambut langsung oleh Presiden Joko Widodo dengan upacara ...

Kunjungan Paus Fransiskus dimaknai sebagai toleransi antarumat

Menteri Agama (Menag) Republik Indonesia Yaqut Cholil Qoumas memaknai kunjungan pemimpin tertinggi Gereja Katolik dunia sekaligus Kepala ...

Menag: Kunjungan Paus harus dimaknai untuk bangun perdamaian

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan bahwa kunjungan Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Paus Fransiskus harus dimaknai sebagai keinginan untuk ...

Menag: Kunjungan Paus Fransiskus momentum toleransi antar umat

ANTARA - Pemimpin tertinggi Gereja Katolik sedunia dan Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus tiba di Indonesia melalui Bandara Internasional ...

Paus Fransiskus diagendakan bertemu Presiden RI terpilih

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Dunia, Paus Fransiskus diagendakan akan bertemu dengan Presiden Republik Indonesia terpilih Prabowo Subianto dalam ...

Menag: Kesederhanaan Paus Fransiskus perlu dicontoh

Menteri Agama (Menag) Republik Indonesia Yaqut Cholil Qoumas mengatakan kesederhanaan ditunjukkan Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Dunia, Paus ...

Paus Fransiskus tiba di Indonesia

ANTARA - Kepala Negara Kota Vatikan, sekaligus Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik se-Dunia Sri Paus Fransiskus tiba di Jakarta, Selasa (3/9). ...