Tag: wukuf

Foto pilihan pekan ketiga Juni 2024

Umat Islam memanjatkan doa menjelang wukuf di Jabal Rahmah, Arafah, Makkah, Arab Saudi, Sabtu (15/6/2024). Jutaan jamaah haji dari berbagai negara ...

Khatib: Hari Raya Idul Adha merupakan manifestasi ketulusan berkorban

Khatib shalat Idul Adha 1445 Hijriah di Lapangan Mapolda Sulawesi Tengah, Kota Palu, Prof Zainal Abidin mengatakan bahwa Idul Adha merupakan ...

Menag pastikan peningkatan kualitas layanan haji perhatikan syariat

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas memastikan peningkatan kualitas layanan haji pada musim haji 2024 dilakukan dengan memperhatikan ketentuan ...

Menag minta PPIH Arab Saudi terapkan skema perlindungan jamaah

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi menerapkan skema perlindungan, pelayanan, dan pembinaan ...

Menggapai hakikat haji sebelum pergi ke tanah suci

Haji adalah perjalanan spiritual menuju Baitullah (rumah Allah), bukan sekadar bepergian fisik ke suatu titik geografis di Tanah Suci Makkah. Karena ...

Jamaah haji mulai lempar jumrah

ANTARA - Tuntas melakukan Wukuf di Arafah dan menginap di Muzdalifah, rangkaian ibadah haji yang perlu ditempuh oleh jamaah haji untuk selanjutnya ...

Presiden Turki sampaikan ucapan selamat Idul Adha, harapkan perdamaian

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan pada Minggu menyampaikan ucapan selamat Idul Adha dan menyampaikan harapannya bagi perdamaian dan ketenangan di ...

Doa jamaah haji saat wukuf di Arafah

Jamaah haji Indonesia memanjatkan doa saat wukuf di Arafah, Makkah, Arab Saudi.

Sesuaikan pelaksanaan wukuf, Masjid Al-Azhar gelar Shalat Idul Adha

ANTARA - Masjid Agung Al-Azhar, Kebayoran Baru, Jakarta, menyelenggarakan Shalat Idul Adha 1445 Hijriah, Minggu (16/6). Pelaksanaan ibadah tersebut ...

Majlis Tafsir Al-Quran Solo gelar shalat Idhul Adha di Stadion Manahan

ANTARA - Ribuan jamaah Majlis Tafsir Al-Quran (MTA) menggelar shalat Idul Adha di area parkir Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Minggu (16/6). ...

Gibran berkurban sapi jenis limosin di Masjid Al-Azhar

Wali Kota Surakarta sekaligus Wakil Presiden Terpilih periode 2024–2029 Gibran Rakabuming Raka menyumbangkan hewan kurban satu ekor sapi jenis ...

DPR minta Kemenag antisipasi potensi masalah selama puncak haji

Ketua Komisi VIII DPR RI sekaligus Anggota Tim Pengawas (Timwas) Haji DPR RI Ashabul Kahfi meminta kepada Kementerian Agama yang menjadi bagian dari ...

MTA hormati keputusan pemerintah soal Idul Adha

Majlis Tafsir Al Quran (MTA) tetap menghormati keputusan pemerintah yang melaksanakan shalat Idul Adha pada Senin (17/5), kata ...

Jemaah MTA di Solo Shalat Idul Adha di Manahan

Puluhan ribu anggota jemaah Majlis Tafsir Al-Quran (MTA) menjalankan shalat Idul Adha di Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu. Bertindak sebagai imam ...

Jamaah shalat Idul Adha di Masjid Al-Azhar melimpah hingga ke halaman

Jamaah shalat Idul Adha di Masjid Al-Azhar, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Minggu, melimpah hingga ke bagian luar masjid. Berdasarkan pantauan ...