Tag: who

Kampanye #PejuangMental upaya perluas akses ke layanan kesehatan jiwa

Ketua II Pengurus Pusat Ikatan Psikolog Klinis Indonesia Ratih Ibrahim mengatakan kampanye #PejuangMental merupakan upaya untuk memperluas jangkauan ...

Media: Serangan drone Hizbullah melukai 67 warga Israel di Haifa

Sedikitnya 67 warga Israel terluka, termasuk empat di antaranya dalam kondisi kritis akibat serangan drone Hizbullah di Haifa, kota di Israel ...

BPOM-Kemenkes fokuskan PMT berbahan lokal dalam Desa Pangan Aman

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dan Kementerian Kesehatan mengembangkan program Desa Pangan Aman dengan berfokus pada pemberian makanan ...

Zimbabwe catat dua kasus pertama virus cacar monyet

Otoritas Zimbabwe mencatat dua kasus pertama infeksi virus mpox (cacar monyet), lapor kantor berita Newsday yang mengutip Menteri Kesehatan dan Anak ...

Iran akan dukung setiap keputusan pemerintah Lebanon

Ketua Parlemen Iran Mohammad Bagher Ghalibaf pada Sabtu (12/10) menyatakan bahwa Teheran "mendukung apapun keputusan pemerintah dan kelompok ...

PM Mikati: Prioritas utama Lebanon adalah gencatan senjata

Prioritas utama Lebanon adalah mencapai gencatan senjata dan mengakhiri agresi Israel sambil memastikan keamanan dan keselamatan warga negaranya, ...

WHO: Sistem kesehatan Lebanon kewalahan hadapi serangan Israel

Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus menyatakan sistem kesehatan Lebanon kesulitan untuk mengatasi ...

KDDI jalin kemitraan dengan pendonor tingkatkan ketersediaan darah 

Komite Donor Darah Indonesia (KDDI) menjalin kemitraan dengan para pendonor guna mengapresiasi para pendonor rutin sekaligus meningkatkan ...

Dokter mata di Bali kenalkan teknologi baru atasi kelainan refraksi

Dokter spesialis mata di Denpasar, Bali, Dr Cokorda Istri Dewiyani Pemayun mengenalkan teknologi baru untuk mengatasi kelainan refraksi yakni mata ...

Serial adaptasi "Pride and Prejudice" sedang dikembangkan oleh Netflix

Serial adaptasi "Pride and Prejudice" dari novel Jane Austen sedang dalam tahap pengembangan oleh Netflix dan naskahnya akan ditulis oleh ...

Israel cegah pasien anak dievakuasi dari RS Indonesia, RS lain di Gaza

Pasukan Israel menghalangi upaya Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk mengevakuasi pasien anak dari rumah-rumah sakit di Gaza Utara, termasuk Rumah ...

WHO: Hampir tidak ada layanan kesehatan yang tersisa di Gaza utara

Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Tedros Adhanom Ghebreyesus mengumumkan bahwa hampir tidak ada layanan kesehatan yang tersisa di ...

Terapi akupunktur dapat membantu menurunkan kolesterol

Dokter Umum dr. Luluk Susaeny dari Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cibinong, Jawa Barat mengatakan ada berbagai cara untuk membantu menurunkan ...

CDC Afrika sebut mpox masih jadi masalah kesehatan publik utama

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Afrika (CDC Afrika) mengatakan pada Kamis bahwa Mpox masih menjadi masalah kesehatan publik utama di ...

Jumat pagi, kualitas udara Jakarta tidak sehat bagi kelompok sensitif

Kualitas udara di Jakarta pada Jumat pagi tidak sehat bagi kelompok sensitif dan bisa menimbulkan kerusakan pada tumbuhan ataupun nilai ...