Tag: wali kota banjarmasin

Sandi dan Greysia Polii beri motivasi pada AKI di Banjarmasin

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno,  dan mantan pebulutangkis Indonesia, Greysia Polii, menghadiri gelar ...

Pemkot Banjarmasin gelar Gerakan Kurban Asyik Tanpa Sampah Plastik

Pemerintah Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, menggelar Gerakan Kurban asik Tanpa Sampah Plastik pada Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah. Wali ...

257 kasus pidana Sumatera Barat selesai melalui "restorative justice"

Kepolisian Daerah Sumatera Barat mencatat 257 kasus pidana di Sumatera Barat sepanjang 2022 ini dapat diselesaikan melalui restorative justice atau ...

Tim STEI ITB survei kesiapan transformasi digital di Banjarmasin

Tim Institut Teknologi Bandung (ITB) melakukan survei kesiapan transformasi digital dalam pelayanan publik yang digalakkan Pemerintah Kota ...

Ratusan karateka tradisional ikuti Kejurnas piala Menpora di Kalsel

Ratusan karateka yang tergabung di Federasi Karate Tradisional Indonesia (FKTI) dari beberapa provinsi mengikuti Kejuaraan Nasional Piala Menteri ...

Banjarmasin anggarkan Rp4,2 miliar untuk laptop sekolah

Pemerintah Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan menganggarkan Rp4,2 miliar guna menyediakan laptop untuk sekolah sebagai bentuk bantuan sarana ...

Banjarmasin miliki 309 unit usaha bank sampah

Wali Kota Banjarmasin H Ibnu Sina menyampaikan, ibu kota Provinsi Kalimantan Selatan itu sudah memiliki 309 unit usaha bank sampah yang tersebar ...

Sepekan, rumah keadilan restoratif hingga pencarian anak Ridwan Kamil

Berita hukum yang terjadi selama sepekan namun masih menarik untuk disimak, mulai dari Pemerintah Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, mendirikan ...

Balai Tanagupa latih masyarakat buat polybag ramah lingkungan

Balai Taman Nasional Gunung Palung (Tanagupa) memberikan pelatihan pembuatan ecopolybag atau polybag ramah lingkungan kepada masyarakat binaan ...

Menparekraf kunjungi Desa Wisata di Kota Banjarmasin

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno (kiri) menunjukkan produk unggulan UMKM Sasirangan khas Kalsel didampingi Wali Kota ...

Wali Kota Banjarmasin bangga kotanya punya rumah restorative justice

Wali Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, H Ibnu Sina menyatakan bangga kotanya memiliki rumah restorative justice yang berada di Kantor Kecamatan ...

Wali Kota Banjarmasin bahas kemasan ramah lingkungan di APEKSI

Wali Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan H Ibnu Sina menjadi pembicara tentang kemasan ramah lingkungan di industri makanan pada rangkaian kegiatan ...

Dokter: Kerja sama penanganan kanker perlu diperluas hingga ke daerah

Dokter spesialis penyakit dalam konsultan hematologi onkologi medik dari Rumah Sakit MRCCC Siloam Hospitals Semanggi, Aru W Sudoyo mengatakan kerja ...

Pemkab Parigi tetapkan tanggap darurat banjir di tiga desa

Pemerintah Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, menetapkan status tanggap darurat banjir di tiga desa di kabupaten itu yang terdampak bencana ...

Gerakan merawat sungai dengan Eco-Enzyme

ANTARA - Sebagai upaya untuk memperbaiki ekosistem lingkungan, khususnya sungai, Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina bersama komunitas ...