Tag: vaksinasi pedagang

Ketua DPD minta vaksinasi pedagang pasar jadi prioritas

Ketua DPD RI AA La Nyalla Mahmud Mattalitti meminta agar vaksinasi COVID-19 bagi pedagang pasar tradisional diprioritaskan, mengingat aktivitas di ...

859 pedagang lokasi binaan di Jakarta Pusat sudah divaksin

Pemerintah Kota Jakarta Pusat mencatat sebanyak 859 pedagang dari tiga lokasi binaan (lokbin) sudah menjalani vaksinasi COVID-19 dengan jenis vaksin ...

Gebyar vaksinasi penyandang disabilitas digelar tiga hari di Surabaya

Pemerintah Kota Surabaya bersama Tim Penggerak PKK setempat siap menggelar gebyar vaksinasi dosis pertama bagi penyandang disabilitas berusia 18 ...

Aplikasi Wasit Vaksin tampung keluhan sertifikat vaksin di Surabaya

Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Surabaya menyediakan sebuah layanan pengaduan warga terkait permasalahan sertifikat vaksin melalui ...

Vaksinasi dengan vaksin Moderna dosis I untuk umum digelar di Surabaya

Pemerintah Kota Surabaya menggelar vaksinasi COVID-19 massal menggunakan vaksin Moderna dosis pertama untuk masyarakat umum di Atrium lantai ...

Posko Saling Jaga di Surabaya ditutup menyusul warga isoman menurun

Posko Saling Jaga yang selama ini memberikan bantuan kepada warga yang menjalani isolasi mandiri (isoman) di rumah ditutup menyusul jumlah warga ...

Polsektro Setiabudi bidik PKL untuk ikut vaksinasi pada malam hari

Anggota Polsek Metro Setiabudi, Jakarta Selatan menggelar vaksinasi COVID-19 yang menyasar para pedagang kaki lima (PKL) dan pengunjung pada malam ...

Tiga pasar tradisonal Surabaya vaksinasi pedagang daftar tunggu

Pedagang di tiga pasar tradisional Kota Surabaya, Jawa Timur, yakni Pasar Wonokromo, Tambahrejo dan Kapasan, menjalani vaksinasi COVID-19 secara ...

Sasar pedagang pasar, polisi kebut vaksinasi merdeka

ANTARA - Upaya kepolisian dalam mensukseskan program vaksinasi merdeka, disambut antusias masyarakat, seperti terlihat di Pasar Modern Banjar Wijaya, ...

Pedagang Tanah Abang antusias divaksinasi COVID-19

ANTARA - Satuan Gugus Tugas (Satgas) Lawan COVID-19 DPR meninjau pelaksanaan vaksinasi di Blok A Pasar Tanah Abang, Jumat (30/7). Koordinator Satgas ...

Kemiskinan DKI meningkat, Wagub: konsekuensi dari COVID-19

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebut jumlah kemiskinan meningkat dampak dari konsekuensi pandemi COVID-19 yang melanda Tanah Air ...

Disdag Padang sebut 5.368 orang sudah mendapatkan vaksinasi COVID-19

ANTARA - Dinas Perdagangan Kota Padang Sumatera Barat, menggelar vaksinasi massal COVID-19 di pasar tradisional Lubuk Buaya, Kecamatan Koto Tangah, ...

Polda Metro sasar pedagang ikut vaksinasi keliling di Jalan Sabang

Direkotorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menggelar vaksinasi massal keliling di Jalan Sabang, Gambir, Jakarta Pusat, dengan menyasar pedagang guna ...

Pemprov DKI Jakarta minta Pasar Jaya kembangkan sistem belanja daring

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meminta Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PD Pasar Jaya mengembangkan sistem pembelanjaan secara daring. Kepala Biro ...

Vaksinasi massal untuk pedagang Pasar Induk Brebes

Petugas Satpol PP mengarahkan pedagang untuk vaksinasi massal di Pasar Induk, Brebes, Jawa Tengah, Rabu (9/6/2021). Vaksinasi massal yang dilakukan ...