Tag: vaksin pfizer

Otoritas Pakistan usulkan syarat vaksin dalam penerbangan

Otoritas Pakistan yang mengawasi penanganan pandemi pada Jumat mengusulkan larangan perjalanan udara bagi siapa pun yang tidak memiliki sertifikat ...

Kasus harian COVID-19 di Malaysia capai 9.180

Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) menyampaikan status terkini kasus harian COVID-19 di Malaysia hingga 9 Juli 2021 pukul 12:00 mencapai 9.180 ...

Perkembangan COVID-19 yang perlu Anda ketahui

Informasi tentang perkembangan pandemi global COVID-19 yang perlu Anda ketahui saat ini: Pfizer akan minta persetujuan AS untuk dosis tambahan ...

Australia: Pfizer akan perluas pasokan vaksin di tengah pandemi COVID

Perdana Menteri Australia Scott Morrison pada Jumat mengatakan Pfizer akan meningkatkan pengiriman vaksin COVID-19 menjadi sekitar satu juta dosis ...

Korut tolak pengiriman vaksin AstraZeneca

Korea Utara menolak rencana pengiriman vaksin COVID-19 AstraZeneca yang akan ditentukan di bawah skema distribusi COVAX global karena kekhawatiran ...

Warga Thailand beli vaksin COVID-19 melalui Shopee

Pemesanan vaksinasi COVID-19 Moderna yang pekan ini diluncurkan oleh sebuah rumah sakit di Thailand terjual habis dalam hitungan menit setelah ...

Peralmuni: Penelitian dosis ketiga Sinovac di Indonesia telah rampung

Perhimpunan Alergi Imunologi Indonesia (Peralmuni) sedang menyusun laporan hasil penelitian terhadap pemberian dosis ketiga vaksin Sinovac kepada ...

Jubir: Kurangi mobilitas warga agar anak tidak terpapar COVID-19

Juru Bicara Kementerian Kesehatan dr Siti Nadia Tarmizi meminta masyarakat untuk mengurangi mobilitasnya agar anak tidak terpapar ...

India harapkan 3 juta vaksin Pfizer, Moderna dari COVAX pada Agustus

India berharap menerima tiga juta hingga empat juta dosis suntikan Pfizer dan Moderna COVID-19 melalui fasilitas berbagi vaksin global COVAX pada ...

Kasus COVID-19 meningkat, Korsel pertimbangkan pembatasan paling ketat

Korea Selatan mencatat rekor kedua jumlah kasus COVID-19 harian pada Rabu, beberapa hari setelah pembatasan sosial di sejumlah wilayah dilonggarkan ...

Singapura tak masukkan Sinovac dalam penghitungan vaksinasi COVID-19

Pemerintah Singapura telah mengecualikan warga yang menerima suntikan vaksin Sinovac Biotech dari jumlah orang yang sudah vaksinasi COVID-19 ...

Bangladesh akan terima suplai vaksin AstraZeneca dari COVAX, India

Bangladesh dapat menerima 1 juta dosis vaksin COVID-19 AstraZeneca dari fasilitas berbagi vaksin global COVAX bulan ini, dan Serum Institute of India ...

Fauzi Bowo-istri positif COVID-19, Dinkes: Kondisinya saat ini stabil

Mantan Gubernur DKI Jakarta periode 2007-2012, Fauzi Bowo, bersama istrinya Sri Hartati Bowo dan ajudannya terkonfirmasi positif COVID-19 ...

Israel, Korea Selatan setujui pertukaran vaksin COVID-19

Israel setuju pada Senin (5/7) untuk memberikan sekitar 700.000 dosis vaksin virus corona Pfizer-BioNTech ke Korea Selatan, menurut surat kabar ...

Vaksin Pfizer bantuan AS tiba di Malaysia

Sejuta dosis vaksin Pfizer-BioNTech sumbangan Amerika Syarikat (AS) untuk Malaysia tiba di Lapangan Terbang Sultan Abdul Aziz Shah, di Subang, dengan ...