Tag: vaksin astrazeneca

Indonesia kembali terima vaksin AstraZeneca dari Pemerintah Australia

Indonesia kembali menerima vaksin COVID-19 AstraZeneca dari Pemerintah Australia yang tiba dalam kedatangan tahap ke-159 dan merupakan hasil donasi ...

IHSG diprediksi bergerak moderat menanti keputusan The Fed

Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa diprediksi bergerak moderat seiring pelaku pasar yang menanti keputusan The ...

Di Sultra, 1.100 dosis Vaksin Astrazeneca kedaluwarsa

ANTARA - Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tenggara mencatat, terdapat 1.100 dosis Vaksin Astrazeneca kedaluwarsa di gudang penyimpanan Dinkes ...

Indonesia kembali terima dukungan vaksin COVID-19 dari Covax

Indonesia melalui fasilitas COVID-19 Vaccine Global Access (Covax) menerima kembali kedatangan vaksin COVID-19 dalam dua tahap kedatangan, yakni ...

WHO: Negara-negara kaya mungkin timbun lagi vaksin COVID

Negara-negara kaya mungkin mulai menimbun lagi vaksin COVID-19, mengancam pasokan global saat mereka berupaya menopang persediaan vaksin untuk ...

Dinkes: Vaksinasi di Kota Bogor mendekati terget 90 persen

Dinas Kesehatan Kota Bogor, Jawa Barat, mencatat pencapaian vaksinasi COVID-19 di daerah itu telah mencapai 89, 20 persen atau mendekati target yang ...

Amerika Serikat sumbang 1,5 juta dosis vaksin Moderna ke Indonesia

Pemerintah Amerika Serikat mengirimkan 1,5 juta dosis vaksin Moderna kepada Indonesia, bagian dari donasi vaksin berkelanjutan melalui kemitraan ...

Indonesia datangkan 1,9 juta vaksin AstraZeneca tahap 147

ANTARA - Pemerintah Indonesia kembali mendatangkan sebanyak 1.932.000 dosis vaksin AstraZeneca, Minggu (5/12). Dengan demikin total stok vaksin yang ...

India, Bangladesh rayakan hari persahabatan

Duta Besar India untuk Indonesia Manoj K Bharti mengatakan India dan Bangladesh merayakan hari persahabatan dan 50 tahun hubungan ...

Bentuk kekebalan kelompok di akhir tahun kunci keluar dari pandemi

Juru Bicara Pemerintah untuk COVID-19 dan Duta Adaptasi Kebiasaan Baru Reisa Broto Asmoro mengatakan pembentukan kekebalan kelompok (herd immunity) ...

Indonesia terima 1,9 juta vaksin AstraZeneca

Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informatika, Usman Kansong menyampaikan bahwa Indonesia kembali ...

Jenewa karantina 2.000 orang gegara dua kasus Omicron

Dua wilayah di Swiss, yaitu Jenewa dan Vaud, telah mengarantina 2.000 orang, yang sebagian besar adalah anak-anak, setelah dua kasus varian Omicron ...

Indonesia terima bantuan vaksin Janssen dari Belanda

Indonesia menerima bantuan vaksin COVID-19 produksi Janssen sebanyak 324 ribu dosis dari Pemerintah Belanda yang tiba di Tanah Air melalui kedatangan ...

Studi Inggris: Vaksin COVID-19 mRNA beri efek 'booster' terbesar

Vaksin COVID-19 buatan Pfizer dan Moderna yang berbasis mRNA memberikan efek pendorong terbesar pada kadar antibodi saat diberikan 10-12 minggu ...

5,5 Juta dosis vaksin tiba di Indonesia

ANTARA - Vaksin tahap ke-144 dan 145 tiba di Indonesia pada Kamis malam (2/12), meliputi vaksin AstraZeneca berjumlah 656.000 dosis dan vaksin ...