Tag: upacara bendera

HUT ke-75 RI, Mentan sebut momentum wujudkan pertanian maju

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengatakan peringatan HUT ke-75 RI merupakan momentum yang tepat untuk mewujudkan sektor pertanian yang maju, ...

Warga Desa Adat Buleleng kibarkan bendera di rumah ibunda Bung Karno

Tokoh masyarakat dan warga Bale Agung serta pengurus Desa Adat Buleleng, Bali, mengadakan upacara pengibaran bendera merah putih untuk memperingati ...

Komunitas penyelam Jayapura gelar upacara bendera di bawah laut

ANTARA- Dalam Rangka memperingati Hari Ulang Tahun KE-75 Kemerdekan Republik Indonesia ,Komunitas Menyelam Jayapura bersama personel TNI-Polri ...

Timnas U-16 adakan upacara HUT ke-75 Kemerdekaan RI di stadion

Tim nasional U-16 mengadakan upacara bendera Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) di Stadion Patriot Candrabhaga, ...

Round up - Peringatan HUT RI di tengah pandemi berlangsung khidmat

Bangsa Indonesia pada Senin, 17 Agustus 2020, kembali memperingati hari kemerdekaan, peringatan yang ke-75 tahun sejak tanah air ini merdeka dari ...

Upacara bendera di pinggir pantai Lae-Lae

Anak-anak memberi hormat kepada bendera Merah Putih saat mengikuti upacara bendera memperingati HUT ke-75 Kemerdekaan RI di Pantai Lae-Lae, Makassar, ...

HUT Ke-75 RI momentum kebangkitan Jawa Barat pasca-pandemi

Gubernur Jawa Barat, M Ridwan Kamil, menyatakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Kemerdekaan RI merupakan momentum kebangkitan Jawa ...

Upacara bendera dengan kostum wayang

Warga dengan mengenakan kostum wayang mengikuti upacara pengibaran bendera merah putih di Baluwarti, Pasar Kliwon, Solo, Jawa Tengah, Senin ...

Komunitas peselancar Padang gelar upacara HUT Kemerdekaan di laut

Sejumlah pegiat selancar air melakukan upacara bendera di perairan Pantai Berok, Padang, Sumatera Barat, Senin (17/8/2020). Pegiat surfing tergabung ...

Wali Kota Depok: Perjuangan saat ini lalui pandemi COVId-19

Wali Kota Depok Mohammad Idris menyatakan tantangan terbesar saat ini berbeda dengan tantangan jaman penjajahan dahulu karena saat ini adalah ...

Upacara HUT ke-75 Kemerdekaan RI di Papua secara sederhana

ANTARA - Di tengah pandemi COVID-19, Pemerintah Provinsi Papua menggelar upacara bendera peringatan Hari Ulang Tahun ke-75 Kemerdekan Republik ...

Peringatan HUT Kemerdekaan di Solo undang mantan Napiter

Pemerintah Kota Surakarta bersama Badan Intelijen Negara (BIN) mengundang mantan narapidana terorisme (napiter), dan hadir dalam upacara peringatan ...

Warga Samarinda ikut hormat bendera saat detik Proklamasi

Sejumlah warga Samarinda, Kalimantan Timur, turut melaksanakan peringatan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus, dengan berdiri dalam ...

Warga Kota Bogor pun turut memberikan hormat saat upacara bendera

Warga Kota Bogor yang sedang berjalan di trotoar Jalan H Juanda, di depan Balai Kota Bogor ikut memberikan hormat kepada Bendera Merah Putih pada ...

Upacara HUT Kemerdekaan RI di lokasi pembangunan Jakarta International Stadium

Sejumlah pekerja memberi hormat bendera merah putih saat upacara peringatan HUT ke-75 Kemerdekaan Republik Indonesia di lokasi proyek pembangunan ...