Tag: uji usap

Doni Monardo ungkap perkiraan biaya uji usap

Ketua Satgas Penanganan Covid-19 yang juga Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Doni Monardo, mengatakan, mereka sudah menerima ...

Pertambahan COVID-19 Jakarta alami pelambatan jadi 807

Pertambahan kasus positif paparan COVID-19 di Jakarta pada Senin 28 September 2020 mengalami perlambatan dari sebelumnya rata-rata 1.000 menjadi 807 ...

Tujuh daerah di Jabar sudah lakukan Tes PCR sesuai Standar WHO

Sebanyak tujuh daerah di Jawa Barat (Jabar) yakni Kota Bandung, Cimahi, Sukabumi, Banjar, Bekasi, Bogor, dan Kota Cirebon telah mencapai target ...

Nakes terpapar COVID-19, poliklinik RSUD Curup ditutup

Pelayanan poliklinik rawat jalan RSUD Curup Kabupaten Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu, saat ini ditutup sementara menyusul adanya tenaga kesehatan ...

Seluruh pegawai DKPP jalani uji usap

Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar uji usap alias swab test untuk seluruh pegawai dan pimpinan DKPP pada Senin 28 September ...

Dirjen KKP terpapar COVID-19 setelah mengikuti kunjungan Menteri Edhy

Dirjen Pengelolaan Ruang Laut KKP Aryo Hanggono yang wafat akibat COVID-19 di Jakarta, Senin pagi, mulai dirawat setelah mengikuti kunjungan kerja ...

Kemarin, Presiden berbincang dengan dokter hingga festival Aquafest

Sejumlah berita di hari Ahad (28/9) yang menarik untuk disimak mulai dari Presiden Joko Widodo berbincang dengan dokter hingga festival Aquafest yang ...

Penyintas COVID-19 takut menularkan ke keluarga saat isolasi mandiri

Penyintas COVID-19 Ida Susanti (43), seorang peneliti aktif di Pusat Penelitian dan Pengembangan Biomedis dan Teknologi Dasar Kesehatan di Badan ...

Penyintas COVID-19 jalankan kebiasaan baik jaga kesehatan

Penyintas COVID-19 Budiman Ashar (66), Direktur Human Capital and Administration PT Media Telekomunikasi Mandiri mengatakan, setelah sembuh dari ...

Penyintas COVID-19: Segera periksa status kondisi klinis COVID-19

Penyintas COVID-19, Bagiyo Riawan mengatakan bagi kontak erat, sangat penting untuk segera memeriksakan diri ke fasilitas layanan kesehatan sehingga ...

Penyintas COVID-19 sempat hadapi stigma masyarakat

Seorang penyintas COVID-19, dr Nurhidayati, yang merupakan tenaga kesehatan RSPI Prof. Dr. Sulianti Saroso mengaku menghadapi stigma warga di ...

Kasus positif COVID-19 Jakarta bertambah 1.186 pada Minggu

Kasus positif paparan Corona Virus Desease 2019 (COVID-19) di Jakarta pada Minggu (27/9) sebanyak 1.186 merupakan hasil uji usap (swab test) tiga ...

Penyintas COVID-19 sembuh setelah 10 kali uji usap

Salah satu penyintas COVID-19, Elzavira Felaza (27) sembuh dari penyakit itu setelah isolasi mandiri selama tiga bulan dan menjalani 10 kali uji usap ...

Kasus positif COVID-19 di DKI Jakarta tembus 70 ribu

Kasus positif terpapar COVID-19 di DKI Jakarta pada Sabtu menembus angka 70.184 setelah mengalami pertambahan sebanyak 1.257 kasus. Berdasarkan ...

Siak punya Laboratorium PCR, tes usap tak perlu ke Pekanbaru

Bupati Siak, Provinsi Riau, Alfedri meresmikan Laboratorium reaksi rantai polimerase (PCR) di Rumah Sakit Umum Daerah Tipe D Tualang ...