Tag: uang rupiah

BI Malut temukan uang tidak layak edar sebesar Rp4,5 miliar

Perwakilan Bank Indonesia (BI) Maluku Utara (Malut) berhasil menemukan uang tidak layak edar sebesar Rp4,5 miliar di provinsi itu yang dihimpun di ...

Bank Muamalat targetkan tabungan haji tumbuh 15 persen di akhir 2024

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk berupaya memacu pertumbuhan dana murah dengan menargetkan pertumbuhan tabungan haji sebesar 15 persen pada akhir tahun ...

Rupiah melemah di tengah suasana kehati-hatian menjelang rilis PCE AS

Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Rabu ditutup melemah di tengah suasana kehati-hatian pasar menjelang rilis Indeks Personal ...

Uang palsu dengan fosfor beredar, benarkah?

Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah unggahan video berdurasi satu menit beredar di media sosial seperti Facebook, TikTok dan WhatsApp. Video ...

Polres Jombang tangkap pengedar uang palsu lebih semiliar

Aparat Kepolisian Resor Jombang, Jawa Timur, menangkap sindikat pengedar uang palsu lintas provinsi dan menyita barang bukti uang palsu mata uang ...

BI perkuat bauran kebijakan jaga stabilitas dan dukung pertumbuhan

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan pihaknya memperkuat bauran kebijakan moneter, makroprudensial, dan sistem pembayaran untuk ...

BI: Suku bunga perbankan tetap terjaga

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan suku bunga perbankan tetap terjaga didukung oleh memadainya likuiditas perbankan. "Suku ...

BI: Nominal transaksi perbankan digital naik capai Rp5.340,92 triliun

Bank Indonesia (BI) melaporkan transaksi perbankan digital tumbuh 19,08 persen secara year on year (yoy) mencapai Rp5.340,92 triliun, dan nominal ...

Analis: BI jaga stabilitas rupiah, pasar saham terdampak positif

Senior Portfolio Manager Equity PT Manulife Aset Manajemen Indonesia (MAMI) Samuel Kesuma menyampaikan bahwa pasar saham akan mendapatkan dampak ...

BI tukar sebagian uang rusak akibat kebakaran di Solo

Bank Indonesia (BI) menukar sebagian uang rusak milik Hasanudin (63) akibat tragedi kebakaran yang terjadi di Solo, Jawa Tengah, beberapa waktu ...

Ibu dan anak di Tangerang tertangkap edarkan uang palsu

Ibu dan anak ditangkap aparat kepolisian atas dugaan kasus pengedaran uang rupiah palsu pecahan 50 ribu di wilayah Pakuhaji, Kabupaten Tangerang, ...

Sebuah Terobosan "Crypto Trading": Cwallet Luncurkan Fitur Transaksi Bebas Biaya untuk IDR dan "Crypto Trading"

 Cwallet, pembuat terobosan pada segmen crypto wallet, meluncurkan inovasi terkini: trading bebas biaya untuk mata uang Rupiah ...

BSI terbitkan sukuk keberlanjutan dengan kupon hingga 7,20 persen

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menerbitkan sukuk yang berlandaskan keberlanjutan (sustainability) atau disebut Sukuk Mudharabah Keberlanjutan ...

BI: ERB bakal menyasar pulau 3T di perairan utara Papua

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Papua menyebutkan Ekspedisi Rupiah Berdaulat (ERB) 2024 bakal menyasar pulau terdepan, terluar, terpencil ...

Gazalba Saleh gunakan identitas dosen dan KTP orang lain untuk TPPU

Jaksa penuntut umum Komisi Pemberantasan Korupsi mengungkapkan mantan Hakim Agung Gazalba Saleh menggunakan identitas dosen dan kartu tanda penduduk ...