Tag: tugboat

Kebakaran kapal kargo di Cilacap

Tim SAR gabungan menggunakan Tugboat melakukan pemadaman kapal kargo Soemantri Brodjonegoro yang terbakar di perairan Teluk Penyu, Cilacap, Jawa ...

BPBD Banten imbau nelayan dan pelayaran waspada gelombang tinggi

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Banten mengimbau nelayan dan pelaku pelayaran di perairan Selat Sunda bagian selatan waspada ...

Mengungkit jejak kejayaan pelabuhan nusantara di Bumi Melayu

Syahdan, pelabuhan Negeri Riau (sekarang Kepulauan Riau) yang terpusat di kawasan Sungai Carang itu konon pernah menjadi pelabuhan transito yang ...

Lima korban kapal hanyut di perairan Morotai diselamatkan

Kantor Pencarian dan Pertolongan Ternate, Maluku Utara (Malut) melalui team SAR Gabungan berhasil menyelamatkan lima orang penumpang longboat yang ...

Kematian ABK saat berlayar di Samudra Hindia dikarenakan sakit

Kepala Satuan Polisi Air Polres Sukabumi AKP Tri Andri Affandi mengatakan kematian anak buah kapal (ABK) KM Harapan Jaya yang sedang berlayar untuk ...

Pencarian pria tenggelam di Bintan dihentikan dengan hasil nihil

Pencarian terhadap Arfa Sona (24), seorang pria korban tenggelam di perairan Pantai Trikora Bintan, Kepulauan Riau, dihentikan oleh Tim SAR gabungan ...

585 penumpang KM Tidar dievakuasi ke KM Pangrango

Sebanyak 585 penumpang Kapal Motor Tidar kini telah dievakuasi ke atas KM Pangrango setelah kapal milik PT Pelni tersebut merapat di Pelabuhan ...

Pelni kirim kapal untuk evakuasi penumpang KM Tidar yang kandas

PT. Pelni mengirim Kapal Motor (KM) Panggrango untuk mengevakuasi 500 penumpang dari atas KM Tidar, yang kandas di Perairan Pulau Buru, Provinsi ...

TNI AL kembali evakuasi korban kapal tenggelam di perairan Kalbar

KRI Clurit-641 milik TNI AL kembali berhasil mengevakuasi satu korban meninggal dunia di hari ketujuh operasi SAR Gabungan yang digelar Basarnas atas ...

SAR Pontianak: 39 nelayan masih belum ditemukan

Kepala Kantor Search and Rescue (SAR) atau Pencarian dan Pertolongan Pontianak, Kalimantan Barat, Yopi Haryadi menyatakan, hingga saat ini ...

DPRD Gorontalo Utara minta pencarian 4 ABK hilang dioptimalkan

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Gorontalo Utara, Provinsi Gorontalo, meminta pencarian 4 orang anak buah kapal (ABK) KM Mina Maritim 138 yang ...

Menjaga nelayan sebagai tulang punggung ekonomi nasional

Sebagai negara kepulauan terbesar yaitu Republik Indonesia, aneh rasanya bila hasil sumber daya laut tidak menjadi andalan untuk menyokong kinerja ...

SAR: Heli Super Puma diturunkan bantu cari KM nelayan yang tenggelam

Kantor Search and Rescue (SAR) bersama Lanud Supadio Pontianak, Kalimantan Barat, menurunkan Helikopter Super Puma untuk menyisir area ...

Evakuasi jenazah korban kapal tenggelam di Pontianak

Seorang anggota keluarga dari korban kapal tenggelam menangis dalam pelukan petugas PMI usai menyaksikan jenazah kerabatnya yang berhasil ditemukan ...

Bayi dua bulan di Belitung meninggal akibat COVID-19

Seorang bayi berusia dua bulan di Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, meninggal dunia akibat COVID-19 di RSUD Marsidi Judono ...