Tag: transaksi elektronik

Menko Polhukam: Sebagian data NPWP bocor tak cocok dengan pemiliknya

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Hadi Tjahjanto mengatakan bahwa berdasarkan analisa sementara, sebagian data Nomor Pokok ...

Hasil lelang aset milik terpidana DNA Pro dikembalikan kepada korban

Kejaksaan Agung telah melelang aset milik dua terpidana perkara DNA Pro atas nama Stefanus Richard dan Muhammad Assad serta memastikan hasil ...

Polda Metro tangkap mahasiswa OKI yang meretas nomor Polsek Setiabudi

Polda Metro Jaya menangkap seorang mahasiswa asal Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, berinisial KTD (22) karena meretas alamat dan nomor ...

Pemerintah mengatur platform digital mengacu pada pedoman UNESCO

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi mengatakan bahwa pemerintah mengatur pengelolaan platform digital mengacu pada pedoman tata ...

Menkes heran dilaporkan atas dugaan perundungan PPDS yang diakui Undip

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengaku heran dirinya dilaporkan atas dugaan perundungan peserta didik Program Pendidikan Dokter Spesialis ...

Menkominfo: Kebijakan afirmasi dukung industri pusat data

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi menyatakan bahwa kebijakan afirmasi diperlukan untuk mendukung industri pusat data ...

Mencari relevansi dan bentuk Tentara Siber Indonesia

Tentara siber dimaknai sebagai pasukan militer yang menggunakan komputer dan internet untuk menyerang musuh dan melindungi diri. Tentara siber ...

Kemenkominfo sesuaikan kebijakan AI yang untungkan masyarakat

Staf Ahli Menkominfo bidang Sosial, Ekonomi, dan Budaya Wijaya Kusumawardhana mengatakan pemerintah merancang dan menyesuaikan kebijakan ...

Polisi terima laporan Atta Halilintar terkait hoaks cerai-nikah siri

Kepolisian  menerima laporan dari YouTuber Atta Halilintar terkait berita bohong (hoaks) perceraian dan nikah siri dengan YouTuber Ria Ricis ...

Polisi tangkap tersangka yang ancam korban dengan video asusila ibunya

Polisi menangkap tersangka AGP (37) yang mengancam korban berinisial CW (29) untuk mengirimkan sejumlah uang yang jika tidak dilaksanakan video ...

Menkominfo sebut penyedia jasa pembayaran bantu berantas judi online

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan bahwa sejumlah penyedia jasa pembayaran dan gerbang pembayaran telah ...

Kemenkominfo telah memblokir lebih dari 3,6 juta konten negatif

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) telah memblokir lebih dari 3,6 juta konten negatif di ruang digital dari tahun 2023 sampai ...

Wamenkominfo: Tanda tangan elektronik solusi jaminan identitas dokumen

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika Nezar Patria mengatakan penggunaan tanda tangan elektronik merupakan solusi terhadap jaminan identitas dan ...

Kemenkominfo terima 572 ribu aduan nomor rekening terkait penipuan

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika Nezar Patria menyatakan sejak 2017 hingga 2024, Kementerian Kominfo melalui layanan cekrekening.id telah ...

Ketua DPR: 63 RUU telah selesai pada masa sidang 2023--2024

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan bahwa DPR bersama pemerintah selama masa sidang 2023–2024 telah menyelesaikan pembahasan 63 rancangan ...