Tag: tokyo international film festival

"Grain" raih Tokyo Grand Prix pada Tokyo International Film Festival ke-30

-Tokyo International Film Festival (TIFF) ke-30, yang digelar mulai 25 Oktober hingga 3 November, berakhir dengan pengumuman pemenang pada Upacara ...

Film "Passage of Life" karya Akio Fujimoto sabet penghargaan "The Spirit of Asia Award by The Japan Foundation Asia Center" di ajang Tokyo International Film Festival ke-30

Film "Passage of Life" karya Akio Fujimoto sabet penghargaan Spirit of Asia Award by The Japan Foundation Asia Center di ajang Tokyo International ...

Bincang-Bincang dengan aktris Jepang Yu Aoi (Video)

Yu Aoi berkecimpung di dunia hiburan Jepang sejak belia, baik sebagai aktris, model maupun bintang iklan.Semenjak debut di film karya Shunji Iwai ...

"Grain" raih Tokyo Grand Prix di TIFF 2017

Film "Grain" karya sutradara Turki Semih KaplanoÄŸlu meraih penghargaan Tokyo Grand Prix dalam seksi kompetisi Festival Film Internasional Tokyo ...

Bincang-Bincang dengan sutradara Jepang Shunji Iwai (Video)

Sutradara kenamaan Shunji Iwai sudah meninggalkan berbagai jejak di industri kreatif Negeri Sakura, mulai dari video klip, drama televisi, film, ...

Kenangan sutradara Shunji Iwai terhadap Bali (Video)

Bali tak pelak adalah tujuan wisata populer bagi turis mancanegara, meski belum tentu semua orang tahu pulau Dewata itu adalah bagian dari ...

Dinamika keluarga "What a Wonderful Family! 2"

Sutradara Yoji Yamada kembali melanjutkan cerita tentang sebuah keluarga Hirata yang terdiri dari tiga generasi beserta segala persoalan yang mereka ...

Bernostalgia dengan "Hana and Alice"

Film remaja "Hana and Alice" karya Shunji Iwai kembali ditayangkan setelah 13 tahun berlalu sejak pertama kali diputar. Film yang dibintangi Yu Aoi ...

Pokemon hingga Godzilla ramaikan Festival Film Tokyo

Dari Pokemon hingga Godzilla turut meramaikan gelaran tahunan Festival Film Internasional Tokyo (TIFF) 2017. Pokemon mendapatkan tempat spesial ...

A Foley Artist, menyelami sisi tak kasat mata film

Sebuah film takkan asyik untuk dinikmati tanpa hasil kerja dari seniman foley, mereka adalah orang yang berjasa membuat suara-suara dalam film jadi ...

"Mobil Bekas" Ismail Basbeth mampir di Tokyo

"Mobil Bekas dan Kisah Kisah dalam Putaran" karya Ismail Basbeth akhirnya mampir di ibu kota Jepang, tepatnya di Festival Film Internasional Tokyo ...

Bincang-Bincang dengan Karina Salim dan Cornelio Sunny (Video)

Karina Salim dan Cornelio Sunny mewakili film "Mobil Bekas dan Kisah Kisah dalam Putaran" yang tayang pada Festival Film Internasional Tokyo (TIFF) ...

Bincang-bincang dengan B.W. Purba Negara (Video)

"Ziarah", film panjang pertama dari sutradara B.W. Purba Negara menjadi salah satu perwakilan Indonesia di Festival Film Internasional Tokyo (TIFF) ...

"Ziarah" dapat sambutan hangat di festival film Tokyo

Film "Ziarah" karya sineas Yogyakarta BW Purba Negara mendapat sambutan hangat dari penonton di Festival Film Internasional Tokyo (TIFF) 2017. ...

"Waiting for The Moon", mengatasi rasa kehilangan

Sugitani (Arata Iura) dan Yumi (Mei Kurokawa) sama-sama kehilangan hal yang berharga. Sugitani kehilangan ingatannya, ia ditemukan dalam ...