Tag: tni angkatan udara

Satu orang utan dilepas di kawasan konservasi Kotawaringin Barat

Satu orang utan pada 14 Januari 2023 ​​​​​​dilepasliarkan di kawasan wisata alam Tanjung Keluang, kawasan konservasi baru ...

Kasau Fadjar Prasetyo mewisuda 37 penerbang muda di Yogyakarta

Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo mewisuda 37 penerbang muda dalam Upacara Militer Wingday di Lapangan Jupiter ...

BKKBN Kalsel terus gelorakan pencegahan stunting pada anak

ANTARA - Tingginya angka stunting di Kalimantan Selatan, mencapai 30 persen, membuat pemerintah setempat tidak tinggal diam. Berbagai upaya ...

Operasi modifikasi cuaca di Jawa Tengah dan Jawa Timur diperpanjang

Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati menyampaikan bahwa operasi penerapan Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) ...

Masa siaga darurat bencana, Jatim usulkan teknologi modifikasi cuaca

Pemerintah Provinsi Jawa Timur mengusulkan penggunaan teknologi modifikasi cuaca (TMC) di wilayah itu selama masa siaga darurat bencana ...

TNI AU gelar tradisi penyambutan pesawat Falcon 7X dan 8X

TNI Angkatan Udara (AU) menggelar tradisi penyambutan pesawat jet Dassault jenis Falcon 7X dan Falcon 8X asal Prancis di Hanggar Skadron Udara 17 ...

Pangdam Cenderawasih minta Kopasgat waspadai kelompok bersenjata

ANTARA - Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa, Selasa (3/1), menerima 230 personel Batalyon Komando (Yonko) 468 Komando ...

Zaki dan Citra hanya kenal kata maju

Waktu terasa cepat berlalu saat berbincang dengan Zaki dan Citra, dua pekerja migran Indonesia (PMI) yang kini bekerja dan menetap di Johor Bahru, ...

Sepekan Presiden lantik Kasal hingga Jokowi cabut PPKM

Beragam peristiwa bidang politik terjadi di Indonesia selama sepekan terakhir (26/12) hingga (31/12) mulai dari Presiden Jokowi melantik ...

BMKG: Operasi TMC berhasil cegah hujan lebat di Jabodetabek dan Jabar

Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati menyebut operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) yang dilakukan ...

Umat Islam Biak zikir bershalawat sambut Tahun Baru 2023

Kalangan umat Islam di Kabupaten Biak Numfor, Papua melakukan doa zikir dan bershalawat bersama menyambut malam pergantian Tahun Baru 1 Januari 2023 ...

BNPB fasilitasi operasi TMC di sejumlah wilayah jelang Tahun Baru 2023

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merencanakan menggelar operasi teknologi modifikasi cuaca (TMC) di sejumlah wilayah jelang Tahun Baru ...

Kemarin, Muhammad Ali jadi Kasal hingga PPKM berlanjut

Beragam peristiwa politik terjadi di Indonesia, Rabu (28/12), mulai dari Presiden RI Joko Widodo melantik Laksamana TNI Muhammad Ali sebagai Kepala ...

Kemenhan serahkan dua pesawat jet Falcon kepada TNI AU

Sejumlah kru pesawat jet Falcon 8x bersiap menyambut Menhan Prabowo Subianto di Skadron Udara 17, Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu ...

Prabowo: Pesawat Falcon 7X dan 8X percepat gerak pimpinan TNI

Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto mengatakan pesawat jet Dassault jenis Falcon 7X dan Falcon 8X buatan Prancis milik TNI Angkatan ...