Tag: tim penyelamat

Nelayan yang hilang di Perairan Kolaka ditemukan selamat

Basarnas Kendari menyebutkan bahwa seorang nelayan bernama Munsir (35) yang dikabarkan hilang di Perairan Desa Wawo Tamboli, Kecamatan Samaturu, ...

Kemenkes Gaza: Korban tewas meningkat jadi 30.320 orang

Setidaknya 92 warga Palestina tewas dan 156 lainnya terluka dalam 24 jam terakhir, saat Israel melanjutkan serangannya di Jalur Gaza, kata ...

Basarnas berhasil evakuasi 8 penumpang kapal tenggelam di Wawonii

Tim Penyelamat Basarnas Kendari berhasil mengevakuasi delapan penumpang kapal KMN Cahaya Sinar yang tenggelam di sekitar Perairan Wawonii, Kabupaten ...

Basarnas cari 8 korban kapal tenggelam di Perairan Wawonii Sultra

Tim Penyelamat Basarnas Kendari melakukan operasi pencarian terhadap delapan korban Kapal KMN Cahaya Sinar yang tenggelam di sekitar Perairan ...

Hampir 30 ribu warga Palestina tewas akibat agresi Israel di Gaza

Serangan-serangan Israel di Jalur Gaza sejak 7 Oktober 2023 telah menewaskan 29.878 warga Palestina, kata Kementerian Kesehatan Gaza pada ...

KPPS, kumpulan pahlawan di balik pesta demokrasi

Di balik gegap gempita pesta demokrasi, terdapat sekelompok pahlawan yang bekerja tanpa henti, memastikan suara rakyat didengar. Mereka adalah ...

Israel mulai gempur Rafah, ratusan orang dilaporkan tewas

Rezim pendudukan Israel mulai menggempur Kota Rafah di Gaza selatan secara intensif pada Senin pagi, sehingga menewaskan dan melukai ratusan warga ...

Korban tewas Gaza akibat serangan Israel capai lebih dari 27.800 jiwa

Korban tewas warga Palestina akibat serangan mematikan Israel terhadap Jalur Gaza telah meningkat menjadi 27.840 orang sejak 7 Oktober, kata ...

Tim SAR gabungan evakuasi jasad remaja dari dasar jurang Ngarai Sianok

Tim penyelamat gabungan kebencanaan Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar), melakukan evakuasi jasad seorang remaja laki-laki Fritzy Lorenzo (14) ...

Ular sanca 3 meter dievakuasi dari perumahan warga di Lampung Selatan

Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat) Kabupaten Lampung Selatan berhasil mengevakuasi ular sanca kembang sepanjang tiga meter ...

Saat ada gempa, rumah tahan gempa lindungi para penggembala Xinjiang

Ketika gempa bermagnitudo 7,1 mengguncang Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada Selasa (23/1) pagi waktu setempat, Hasanbay Tabaldi, ...

Potret upaya bantuan pascagempa bermagnitudo 7,1 di Xinjiang, China

Gempa bumi bermagnitudo 7,1 mengguncang wilayah Wushi di Prefektur Aksu, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada Selasa (23/1) pukul ...

Penyelamatan korban longsor di China barat daya terus dilakukan

Pascabencana tanah longsor yang melanda sebuah desa pegunungan pada Senin (22/1) di Provinsi Yunnan, pemerintah China berpacu dengan waktu untuk ...

Kemlu pastikan tidak ada WNI korban gempa di Xinjiang

Kementerian Luar Negeri memastikan tidak ada warga negara Indonesia (WNI) yang jadi korban gempa bumi di Xinjiang, China. “Berdasarkan ...

Beberapa orang luka, rumah runtuh akibat gempa M7,1 di Uighur Xinjiang

Beberapa orang terluka setelah sejumlah rumah runtuh akibat gempa bermagnitudo 7,1 yang melanda Daerah Otonomi Uighur Xinjiang di barat laut China ...