Tag: tidak mencoblos

SBY terdaftar sebagai pemilih di Kabupaten Pacitan

Presiden Keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono telah terdaftar sebagai pemilih yang akan menggunakan hak suaranya (mencoblos) di TPS 16 Kelurahan Ploso, ...

Bawaslu Jaksel pasang CCTV di gudang logistik TPS Kalibata City

Badan Pengawas Pemilu Jakarta Selatan memasang kamera pengintai (CCTV) di gudang logistik, Tempat Pemungutan Suara (TPS) Kalibata City, untuk ...

Gubernur Babel instruksikan perusahaan beri izin karyawan mencoblos

Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Safrizal ZA, menginstruksikan kepada seluruh perusahaan yang ada di daerah itu untuk memberi izin atau ...

Cinta Laura sampai Ivan Gunawan gunakan hak pilih di luar negeri

Sejumlah selebritas Indonesia seperti desainer Ivan Gunawan (Paris), aktris Acha Septriasa (Sydney), pemain sinetron Natasha Wilona dan Cinta Laura ...

KPU sebut dua daerah berpotensi gelar pemilu susulan

Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia menyatakan ada dua daerah yang berpotensi menggelar pemungutan suara susulan pada Pemilu 2024, yaitu ...

Forkopimda Jaktim tinjau kesiapan TPS di Lapas Cipinang

Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Jakarta Timur meninjau kesiapan Tempat Pemungutan Suara (TPS) Pemilu 2024 di Lembaga ...

Ganjar Pranowo dan keluarga dijadwalkan mencoblos di TPS 11

Calon Presiden RI Ganjar Pranowo dan keluarga dijadwalkan memberi suara di TPS 11 Kelurahan Lempongsari, Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu ...

Megawati bakal nyoblos di TPS Kebagusan Jaksel

Presiden Kelima RI sekaligus Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri bersama keluarga bakal menggunakan hak pilih Pemilu 2024 di TPS di ...

TPS di Komplek Anggota DPR RI dan Kalibata City rawan keributan

Badan Pengawas Pemilihan Umum Jakarta Selatan mengungkapkan bahwa Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang berada di Komplek Anggota DPR RI dan ...

KPU: Tidak ada ODGJ di Kota Bengkulu terdata ikut Pemilu 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bengkulu mencatat hingga saat ini tidak ada orang dengan gangguan kejiwaan (ODGJ) di wilayah tersebut yang terdata ...

Ancol meriahkan Pemilu 2024 dengan diskon tiket hingga 50 persen

PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk memberikan penawaran khusus berupa potongan harga tiket masuk hingga 50 persen bagi pengunjung tempat rekreasi di ...

Wapres dan istri berencana gunakan hak pilih pemilu pagi hari

Wakil Presiden Ma'ruf Amin dan istri Wury Ma'ruf Amin berencana menggunakan hak pilih pada Pemilu 2024, Rabu (14/2) pagi pukul 09.00 WIB, di ...

BPJN IV minta TPS khusus bagi pekerja jalan tol Bayunglencir-Tempino

Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) IV Jambi sedang berkoordinasi dengan KPU Provinsi Jambi untuk menyiapkan Tempat Pemungutan Suara (TPS) khusus ...

Magetan tingkatkan partisipasi pemilu dengan diskon wisata ke Sarangan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magetan, Jawa Timur ikut mendukung dan berupaya meningkatkan partisipasi masyarakat menggunakan hak pilih pada Pemilu ...

Dengan gerobak sapi berjuang amankan logistik pemilu di Pesisir Barat

Pendistribusian logistik Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di wilayah terpencil memiliki tantangan tersendiri yang harus ditaklukan oleh Komisi Pemilihan ...