Tag: terpidana korupsi

Kejagung matangkan penyelidikan dugaan korupsi Garuda

Kejaksaan Agung berkoordinasi dengan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) guna mematangkan penyelidikan kasus dugaan korupsi di PT Garuda ...

Jaksa eksekusi ASN Jember terpidana korupsi usai enam tahun putusan MA

Kejaksaan Negeri Jember akhirnya mengeksekusi Bagus Wantoro, aparatur sipil negara (ASN) Pemerintah Kabupaten Jember yang menjadi terpidana ...

KPK tanda tangani perjanjian kinerja tahun 2022

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melaksanakan kegiatan penandatanganan perjanjian kinerja tahun 2022 di Aula Gedung Juang Merah Putih KPK, Jakarta, ...

KPK lelang barang rampasan milik lima terpidana korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jakarta III akan melelang barang rampasan negara milik ...

KPK konfirmasi Kakanwil BPN Riau soal pengurusan HGU PT AA

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Badan Pertanahan Nasional (BPN) Provinsi Riau M Syahrir soal ...

Guru Besar IPB: Analisis risiko penting cegah korupsi pengelolaan SDA

Guru Besar Kebijakan Kehutanan Institut Pertanian Bogor (IPB) Prof. Hariadi Kartodihardjo mengingatkan pentingnya analisis risiko dan dampak korupsi ...

KPK komitmen gandeng PAKSI dan API sebagai mitra pencegahan korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berkomitmen untuk terus menggandeng Penyuluh Antikorupsi (PAKSI) dan Ahli Pembangun Integritas (API) sebagai mitra ...

KPK setor Rp600 juta ke kas negara dari dua terpidana korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menyetorkan Rp600 juta ke kas negara yang merupakan pembayaran denda dan uang pengganti dari dua terpidana ...

Pemuda Jember deklarasi untuk perang melawan korupsi

Beberapa pemuda dan pemudi di Kabupaten Jember, Jawa Timur yang tergabung dalam Komite Anak Muda Pemantau Pengadaan Barang atau Jasa Jember ...

LPSK kawal akuntabilitas pemberian status JC pada Hari Antikorupsi

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) mengajak para penegak hukum menjadikan peringatan Hari Antikorupsi Internasional sebagai momentum untuk ...

Buronan korupsi Kejari Sorong ditangkap di Jakarta Selatan

Tim Tangkap Buronan (Tabur) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Papua Barat menangkap Direktur PT Fourking Mandiri berinisial BT, tersangka dugaan korupsi ...

KPK setor Rp800 juta pembayaran denda eks Gubernur Bengkulu dan istri

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyetor uang Rp800 juta ke kas negara pembayaran pidana denda dari terpidana mantan Gubernur Bengkulu Ridwan ...

Kejari Padang menyita aset bernilai satu miliar dari perkara korupsi

Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang, Sumatera Barat (Sumbar) menyita aset terpidana korupsi berupa lahan dengan nilai sekitar Rp1 miliar, termasuk uang ...

Sahroni setuju hukuman mati bagi koruptor namun harus sesuai mekanisme

Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni setuju hukuman mati bagi koruptor namun harus sesuai mekanisme, misalnya jika tindakan yang dilakukan ...

Kejari Padang menerima pembayaran denda terpidana kasus korupsi

Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang, Sumatera Barat (Sumbar) menerima pembayaran denda dari terpidana kasus korupsi berupa suap atas nama Aritsu Mughni ...