Tag: terisolir

Sejumlah titik di Kota Malang banjir dipicu hujan intensitas tinggi

Sejumlah titik di wilayah Kota Malang, Jawa Timur dilaporkan mengalami banjir yang dipicu hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah ...

Polres Aceh Utara salurkan bantuan ke puluhan KK di wilayah terisolir

ANTARA -Polres Aceh Utara mengantarkan bantuan kepada 28 kepala keluarga (KK) di wilayah terisolir, yakni Dusun Sarah Raja di Desa Lubok Pusaka, ...

Pemprov Sulsel lanjutkan rekonstruksi Jalan Minasatene di Pangkep

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan melanjutkan rekonstruksi Jalan Minasatene di Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Pangkep) ...

IDI Paser galang dana sekaligus asesmen kesehatan korban banjir

Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Kabupaten Paser, Kaltim, menggalang dana dan pencarian data (asesmen) kesehatan bagi warga korban banjir di ...

Curah hujan tinggi sepekan, 15 desa di Paser Kaltim terendam banjir

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Paser, Kalimantan Timur(Kaltim), Ruslan di Tanah Grogot, Kamis, mengatakan akibat ...

Tim SAR masih berupaya mencari 4 orang korban longsor Serasan

Tim SAR Gabungan masih berupaya melakukan pencarian terhadap empat orang korban bencana tanah longsor di Kampung Molon, Dusun Genting, Desa ...

Perbaikan taraf hidup mulai dirasakan warga Sarah Raja

ANTARA - Sebelum pemerintah membangun 36 unit rumah permanen di tahun 2011, warga  di Dusun Sarah Raja, Desa Lubok Pusaka, Kecamatan ...

Realitas kesehatan warga Sarah Raja di wilayah terpencil

ANTARA - Semua orang berhak mendapatkan pelayanan kesehatan termasuk warga wilayah terisolir Dusun Sarah Raja, Desa Lubok Pusaka, Kecamatan ...

Cerita nakes kirim obat ke desa terisolir di Aceh Utara

ANTARA - Tidak semua wilayah dapat mengakses layanan kesehatan dengan mudah, tenaga kesehatan dari Puskesmas Langkahan melalui Puskesmas ...

Korban tanah longsor di Natuna butuh bantuan

Korban tanah longsor yang mengungsi di lingkungan SMA Negeri 1 Serasan, Desa Pangkalan, Kecamatan Serasan, Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan ...

Tagana salurkan bantuan  untuk warga terisolir akibat banjir bandang

ANTARA -Taruna siaga bencana (Tagana) Dinas Sosial Kabupaten Jember, Jawa Timur, Senin (6/3) menyalurkan bantuan sembako untuk puluhan warga di Dusun ...

BKSDA diminta serius tangani konflik satwa liar di Aceh Jaya

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Jaya Muslem D meminta Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh untuk lebih serius menangani ...

Gajah liar kembali rusak tanaman pinang dan padi warga di Aceh Jaya

Sejumlah gajah liar kembali merusak tanaman padi dan pohon pinang muda milik warga di Desa Gunong Buloh Kecamatan Panga Kabupaten Aceh Jaya sejak ...

PLTMH hadir, warga desa Wairara merasakan merdeka

Sumba Timur, NTT (ANTARA) — Kehadiran Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH) berkapasitas 128 kW di Desa Wairara, Kecamatan Mahu, ...

Bencana longsor kembali tutup akses jalan antardesa di Jember

Bencana tanah longsor kembali menutup akses jalan yang menghubungkan Desa Mulyorejo dengan Desa Pace di Kabupaten Jember, Jawa Timur, Rabu yang  ...