Tag: tergelincir

Saham Eropa dibuka jatuh karena BAE menyeret perusahaan pertahanan

Saham Eropa jatuh pada awal perdagangan Kamis, terseret oleh BAE Systems setelah setuju untuk membeli bisnis kedirgantaraan Ball Corp, sementara ...

Saham Asia sentuh terendah 9-bulan karena kekhawatiran ekonomi China

Saham Asia merosot ke posisi terendah sembilan bulan pada awal perdagangan Kamis, sementara dolar berada di puncak dua bulan karena kekhawatiran atas ...

Saham China terus melemah, indeks Shanghai berkurang 0,41 persen

Saham-saham China dibuka lebih rendah pada perdagangan Kamis pagi, melanjutkan penurunan setelah mencatat kerugian empat hari berturut-turut, dengan ...

Harga minyak turun tertekan kekhawatiran China, kenaikan suku bunga

Harga minyak lebih rendah pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), meskipun terjadi penurunan besar dalam stok minyak mentah AS karena investor ...

Harga emas jatuh lagi jelang rilis risalah pertemuan FOMC

Harga emas jatuh lagi pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), menjelang rilis risalah rapat Komite Pasar Terbuka Federal (FOMC) untuk Juli, ...

Saham Jerman berakhir positif, indeks DAX 40 bertambah 0,14 persen

Saham-saham Jerman berakhir di wilayah positif pada perdagangan Rabu waktu setempat (16/8/2023), berbalik menguat dari kerugian sehari sebelumnya, ...

Saham Prancis kembali jatuh, indeks CAC 40 merosot 0,10 persen

Saham-saham Prancis kembali ditutup lebih rendah pada perdagangan Rabu waktu setempat (16/8/2023), mencatat penurunan untuk hari kedua ...

IHSG ditutup turun ikuti pelemahan bursa kawasan Asia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu sore ditutup turun mengikuti pelemahan bursa saham kawasan Asia. IHSG ...

Saham China ditutup merosot, indeks Shanghai terpangkas 0,82 persen

Saham-saham China ditutup lebih rendah pada perdagangan Rabu, memperpanjang kerugian untuk hari keempat berturut-turut, dengan indikator utama Bursa ...

Saham Eropa dibuka melemah terseret ekuitas penambang

Saham Eropa dibuka lebih rendah pada perdagangan Rabu, karena penambang yang memiliki eksposur luas ke China memimpin kerugian menyusul data ekonomi ...

Saham Inggris dibuka lebih rendah karena inflasi tetap tinggi

Saham Inggris dibuka lebih rendah pada perdagangan Rabu, melanjutkan aksi jualnya setelah data menunjukkan bahwa inflasi yang mendasari tetap tinggi, ...

Saham Asia tergelincir karena data China terus mengecewakan

Saham Asia tergelincir pada perdagangan Rabu, karena data ekonomi China yang lebih mengecewakan dan tidak adanya stimulus berarti dari Beijing terus ...

Saham di Asia dibuka lebih rendah tertekan data China yang lemah

Bursa saham di negara-negara Asia mencapai level terendah 11 minggu pada awal perdagangan Rabu, karena investor masih kesal dengan data ekonomi ...

Saham China dibuka melemah, indeks Shanghai tergelincir 0,36 persen

Saham-saham China dibuka lebih rendah pada perdagangan Rabu pagi, memperpanjang kerugian tiga hari berturut-turut, dengan indikator utama Bursa Efek ...

Wall Street jatuh, penjualan ritel kuat picu kekhawatiran suku bunga

Wall Street melemah tajam pada akhir perdagangan Selasa (Rabu pagi WIB), setelah data penjualan ritel yang lebih kuat dari perkiraan memicu ...