Tag: tema asean

Sekjen ASEAN soroti pentingnya persatuan untuk dorong konektivitas

Sekretaris Jenderal Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) Kao Kim Hourn menyoroti perlunya upaya memastikan netralitas dan persatuan ASEAN ...

Menlu RI soroti pentingnya perlindungan HAM di perayaan 57 tahun ASEAN

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia Retno Marsudi menyoroti perlunya usaha memajukan dan melindungi hak asasi manusia (HAM) sebagai bagian dari ...

Indonesia terus dorong pengakuan Palestina di pertemuan Menlu ASEAN

Kementerian Luar Negeri RI menyatakan bahwa Indonesia akan mengggalang dukungan untuk kemerdekaan Palestina di kalangan negara-negara Asia Tenggara ...

Malaysia angkat tiga pilar utama dalam Keketuaan ASEAN nanti

Malaysia akan mengangkat tiga pilar utama berkaitan dengan keamanan dan politik, ekonomi, sosial dan budaya dalam Keketuaan ASEAN di 2025. Menteri ...

China bicarakan isu regional dengan negara ASEAN dan mitranya di Laos

Pertemuan Pejabat Senior (Senior Officials’ Meeting atau SOM) dari negara-negara anggota East Asian Summit (EAS) yang melibatkan China, ASEAN ...

AFMGM ke-11 lanjutkan agenda prioritas dari Indonesia di ASEAN 2023

Bank sentral dan kementerian keuangan di negara ASEAN sepakat untuk terus melanjutkan tiga agenda prioritas dari Keketuaan Indonesia pada ASEAN ...

Kemendag: AEM Retreat sepakati pengesahan prioritas ekonomi ASEAN 2024

Para Menteri Ekonomi ASEAN menyepakati pengesahan prioritas capaian ekonomi Laos di masa Keketuaan ASEAN 2024 dalam ASEAN Economic Minister (AEM) ...

ASEAN bahas implementasi HAM dan perdagangan orang lewat forum AICHR

Negara-negara ASEAN melalui Komisi Hak Asasi Manusia Antarpemerintah ASEAN (AICHR) membahas implementasi program bidang hak asasi manusia (HAM) dan ...

Kemlu soroti upaya Indonesia memaknai keketuaan di ASEAN 2023

Kepala Badan Strategi Kebijakan Luar Negeri (BSKLN) Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI Yayan G.H. Mulyana menyoroti upaya Indonesia dalam memaknai ...

Kowani tuan rumah ACWO Expo 2023 kontribusi pemberdayaan perempuan

Kongres Wanita Indonesia (Kowani) menjadi tuan rumah ASEAN Confederation of Women’s Organizations (ACWO) Forum & Expo 2023 bersama 1.000 ...

CGTN: Integrasi ekonomi regional tingkatkan kemakmuran China-ASEAN

Mengusung tema "ASEAN Matters: Epicentrum of Growth", KTT Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) Ke-43 ditutup dengan sukses, Jumat lalu, ...

Wapres Ma'ruf: CAEXPO jadi bukti interaksi pelaku bisnis ASEAN-China

Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyebut China-ASEAN Expo (CAEXPO) sebagai bukti interaksi yang erat antara pelaku bisnis di China dan negara-negara ...

Dubes Rusia: ASEAN adalah salah satu prioritas di Asia Pasifik

Duta Besar Rusia untuk Indonesia Lyudmila Vorobieva menyampaikan bahwa Rusia menganggap Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) sebagai salah ...

CGTN: Integrasi ekonomi regional tingkatkan kemakmuran China-ASEAN

- Mengusung tema "ASEAN Matters: Epicentrum of Growth", KTT Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) Ke-43 ditutup dengan sukses, Jumat lalu, ...

Upaya ASEAN-Jepang perluas konektivitas kawasan

Pertemuan Puncak (KTT) Ke-43 Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) telah usai digelar. Rangkaian acara yang berlangsung di Balai Sidang ...