Tag: tanduk afrika

Kenya: Dunia Abaikan Ancaman Somalia

Masyarakat internasional mengabaikan ancaman keamanan dari Somalia, kata Menteri Luar Negeri Kenya Moses Wetangula, Jumat yang memperkirakan Amerika ...

PM Somalia Terancam Mosi Tidak Percaya Parlemen

Perdana Menteri Somalia Omar Abdirashid Sharmarke akan menghadapi pemungutan suara baru di parlemen Sabtu di tengah memuncaknya pergolakan kekuasaan ...

Somalia Butuh 20.000 Prajurit Penjaga Perdamaian

Pasukan penjaga perdamaian internasional di Somalia perlu ditingkatkan menjadi 20.000 personel dalam beberapa bulan mendatang karena ancaman gerilya ...

Kapal Perang India Gagalkan Serangan Perompak Somalia

Sebuah kapal perang India hari Minggu menggagalkan upaya perompak Somalia membajak kapal dagang di lepas pantai Somalia di Teluk Aden, kata seorang ...

4 Prajurit Uganda Tewas Diserang Al-Shabaab

Empat prajurit Uganda yang bertugas untuk pasukan Uni Afrika (AU) di Somalia tewas Senin ketika gerilyawan garis keras menembakkan mortir ke salah ...

Pasukan Internasional Sergap Perompak Somalia

Pasukan Jepang, Uni Eropa (EU) dan NATO bekerja sama Minggu untuk menyergap perompak yang bersiap-siap menyerang kapal di Teluk Aden, kata satuan ...

Al-shabaab Usir 3 Kelompok Bantuan Kristen di Somalia

Gerilyawan Al-Shabaab Somalia hari Senin menyatakan telah memerintahkan tiga kelompok bantuan menutup operasi mereka karena dianggap menyebarkan ...

Perompak Somalia Bajak Kapal Angkut Gula

Sejumlah perompak telah membajak kapal kargo MV Syria Star berbendera St Vincent dan Granada serta 24 awaknya Kamis, demikian menurut angkatan laut ...

AS Tangkap 14 Orang Terkait Al-Shabaab

Empat-belas warga AS ditangkap karena berusaha bergabung dengan atau membantu kelompok gerilya garis keras Somalia Al-Shabaab, kata media, Kamis, ...

17 Warga Sipil Tewas Dalam Pertempuran di Mogadishu

Pertempuran di Mogadishu antara gerilyawan muslim garis keras dan prajurit pemerintah Somalia yang didukung pasukan Uni Afrika menewaskan sedikitnya ...

Gerilyawan Al-shabaab Sita Televisi Penduduk

Gerilyawan garis keras Al-Shabaab memerintahkan penduduk di daerah-daerah Somalia yang mereka kuasai untuk menyerahkan televisi dan perangkat ...

Seychelles Penjarakan 11 Perompak Somalia

Mahkamah Agung Seychelles hari Senin memenjarakan 11 orang Somalia yang dinyatakan bersalah terlibat dalam kasus perompakan, kata sejumlah ...

Pemimpin Afrika Kecam Gerilyawan Al-shabaab

Para pemimpin Afrika mengecam gerilyawan Al-Shabaab, Minggu, pada pertemuan puncak di Kampala, dan sepakat menambah jumlah pasukan Afrika untuk ...

Perompak Somalia Bebaskan Dua Kapal

Perompak Somalia membebaskan satu kapal nelayan dan satu kapal tanki minyak, yang disita pada Maret, kata pejabat bahari pada Selasa. "UBT Ocean ...

Uganda Tangkap Sejumlah Warga Pakistan Terkait Serangan Bom

Pasukan keamanan menangkap lebih dari 20 orang, termasuk sejumlah warga Pakistan, terkait dengan dua serangan bom pekan lalu yang menewaskan ...