Tag: tanah longsor

Menko PMK: Modifikasi cuaca di IKN dilanjutkan hingga 12 September

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menyatakan bahwa operasi modifikasi cuaca di Ibu Kota ...

Korban tewas akibat Topan Shanshan bertambah jadi 74 orang

Korban tewas akibat Topan Shanshan di Jepang telah bertambah menjadi 74 orang, NHK melaporkan pada Kamis. Sebelumnya pada hari yang sama, 39 orang ...

Pemkab Bogor-Catholic Relief Services kerja sama kaji risiko bencana

Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, bersama Catholic Relief Services (CRS) Indonesia menjalin kerja sama untuk melakukan kajian risiko bencana ...

Korban meninggal akibat banjir di Bangladesh capai 31 orang

Portal berita Bangladesh, Daily Observer. melaporkan, korban meninggal akibat banjir yang menerjang Bangladesh sejak awal pekan ini telah mencapai 31 ...

Hujan deras dan pendangkalan sungai perparah banjir di Sorong Papua

Hujan berintensitas deras dan aktivitas penambangan galian C dinilai menjadi faktor yang memperparah dampak bencana banjir yang melanda tujuh distrik ...

Dua warga hilang setelah banjir dan longsor di Italia

Dua orang dilaporkan hilang setelah hujan deras memicu banjir dan tanah longsor di Italia bagian selatan, lapor media lokal. Hujan lebat selama ...

Perayaan HUT RI di tengah pengungsi terdampak kebakaran Manggarai

Tujuh belas Agustus tahun empat lima Itulah hari kemerdekaan kita Hari merdeka nusa dan bangsa Hari lahirnya bangsa Indonesia, ...

Pemkab Gunungkidul bangun shelter pengungsi bencana longsor Candirejo

Pemerintah Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, membangun shelter pengungsi bencana tanah longsor di Kalurahan Candirejo, karena ...

BMKG sebut sebagian besar wilayah Sulut berpotensi cuaca ekstrem

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan sebagian besar wilayah Sulawesi Utara berpotensi cuaca ekstrem beberapa hari ke ...

Tanda dan dampak gempa megathrust

Gempabumi megathrust kini tengah menjadi perbincangan di media sosial karena diprediksi akan mengguncang Indonesia yang berpotensi menyebabkan ...

Sebanyak 70.000 orang mengungsi akibat Sungai Omo di Ethiopia meluap

Sekitar 79.000 orang mengungsi di Ethiopia selatan setelah hujan lebat menyebabkan meluapnya Sungai Omo yang melanda 34 distrik di wilayah ...

Sejak Juli, 50 orang tewas akibat amukan topan Gaemi di China tengah

Sedikitnya 50 orang meninggal dunia dan 15 lainnya dilaporkan hilang di China tengah sejak akhir Juli lalu, setelah wilayah tersebut dilanda hujan ...

BPBD Malang catat delapan kecamatan rawan bencana saat pilkada

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Malang mencatat ada delapan kecamatan di wilayah Kabupaten Malang, Jawa Timur yang dinilai ...

BNPB serahkan bantuan peralatan darurat bencana untuk Kota Ambon

ANTARA - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyerahkan bantuan logistik peralatan tanggap darurat bencana banjir, tanah longsor, dan ...

Topan kuat ganggu perjalanan musim panas di Jepang

Sebuah topan kuat melanda Jepang pada Jumat, dan mengakibatkan gangguan secara signifikan pada perjalanan musim panas warga saat Topan Ampil ...