Tag: tanah abang

Dishub DKI tutup permanen U-turn Citywalk dan JLNT Casablanca

Dinas Perhubungan DKI Jakarta resmi menutup permanen putar balik (U-turn) Citywalk di Jakarta Pusat dan Jalan Layang Non Tol (JLNT) Casablanca, ...

Puskesmas Tanah Abang layani 600 pasien setelah libur Lebaran

Puskesmas Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat melayani sedikitnya 600 pasien untuk melakukan cek kesehatan pada hari pertama kerja setelah ...

Pemudik di Stasiun KA Rangkasbitung hingga H+3 naik 8,56 persen

Penumpang di Stasiun Kereta Api (KA) Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, pada H-7 sampai H+3 Lebaran 2024 mengalami kenaikan 8,56 persen ...

Puskesmas Tanah Abang dikunjungi 1.428 pasien selama libur Lebaran

Puskesmas Kecamatan Tanah Abang mendapat kunjungan 1.428 pasien selama libur dan cuti bersama Lebaran 1445 Hijriah yang dihitung mulai H-4 hingga ...

Kriminal sepekan, anak bacok ibu hingga korban tewas di mobil es

Sejumlah peristiwa berkaitan dengan keamanan menghiasi Jakarta yang terjadi pada sepekan mulai dari Senin (8/4) hingga Sabtu (13/4), mulai dari anak ...

Kriminal kemarin, penipuan dengan dokumen hingga jenazah di mobil es

Polda Metro Jaya mengimbau masyarakat terkait ada penipuan menggunakan dokumen (file) berekstensi Android Package Kit (APK) berkedok surat panggilan ...

Polisi identifikasi sebab korban tewas di mobil es di Jakpus

Polres Metro Jakarta Pusat mengidentifikasi penyebab tewasnya seseorang di dalam lemari pendingin (freezer) mobil pengangkut es krim di Jalan ...

Pasar Tanah Abang Blok A tutup hingga 21 April untuk perawatan gedung

Pengelola Pasar Blok A Tanah Abang Hery Supriyatna mengatakan bahwa Pasar Tanah Abang Blok A tutup selama 10–21 April 2024 untuk perawatan ...

Warga padati TPU Karet Bivak di hari pertama Lebaran 2024

Warga  memadati Tempat Pemakaman Umum (TPU) Karet Bivak, Jakarta Pusat  pada hari pertama Idul Fitri 1445 Hijriah.   Pada Rabu, ...

KRL Jabodetabek beroperasi hingga pukul 24.00 di malam takbiran

PT Kereta Commuter Indonesia/KAI Commuter menyebutkan pihaknya akan mengoperasikan perjalanan kereta rel listrik (KRL) Commuter Line Jabodetabek ...

Warga Jakarta bisa Shalat Idul Fitri di sini

Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mengumumkan lokasi-lokasi Shalat Idul Fitri 1445 Hijriah di Jakarta yang bisa diikuti warga pada Rabu (10/4) ...

Kriminal kemarin, penangkapan remaja konvoi hingga positif narkotika

Peristiwa kriminal terjadi di wilayah DKI Jakarta pada Senin (8/4), mulai dari Patroli Mobile Polres Metro Jakarta Pusat bersama polsek jajaran ...

Satpol PP DKI gencarkan patroli antisipasi aksi konvoi hingga tawuran

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta menggencarkan patroli cipta kondisi di wilayah DKI Jakarta untuk mencegah dan mengantisipasi  ...

KAI Commuter layani 8 juta penumpang hingga hari ke-8 angkutan Lebaran

PT Kereta Commuter Indonesia atau KAI Commuter mencatat hingga Minggu (7/4) atau memasuki hari ke-8 pelaksanaan masa angkutan Lebaran Tahun 2024 ...

Direktur BRI pastikan layanan perbankan berjalan optimal saat libur lebaran

Direktur Retail Funding and Distribution BRI Andrijanto meninjau operasional di Branch Office BRI Jakarta Kramat Jati dan Branch Office BRI Bogor ...