Tag: tahanan

Travis Scott dibebaskan dari tahanan usai pertengkaran di Paris

Travis Scott dibebaskan dari tahanan polisi Prancis tanpa dakwaan setelah penangkapannya di sebuah hotel di Paris menyusul pertengkaran dengan ...

Turki: Israel lakukan kejahatan kemanusiaan bunuh 100 lebih warga Gaza

Israel telah melakukan "kejahatan baru terhadap kemanusiaan" dengan membunuh lebih dari 100 warga sipil yang berlindung di sebuah sekolah ...

Kamala Harris: Sudah saatnya sepakati gencatan senjata di Gaza

Wakil Presiden Amerika Serikat (AS) Kamala Harris mengatakan kepada pengunjuk rasa pro Palestina yang menghadiri kampanyenya di Arizona bahwa ...

Kendati disiksa, pemimpin unjuk rasa bertekad bangun Bangladesh baru

Seorang aktivis veteran Bangladesh berbagi cerita kepada Sputnik tentang pengalaman traumatisnya selama berada dalam tahanan polisi akibat menggelar ...

KPU Kulon Progo tetapkan DPS Pilkada 2024 sebanyak 345.952 orang

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, menetapkan daftar pemilih sementara untuk Pemilihan Kepala Daerah Serentak ...

Polres Gunung Mas tangkap pelaku penembakan di perusahaan swasta

Kapolres Gunung Mas (Gumas), Kalimantan Tengah, AKBP Theodorus Priyo Santosa mengatakan bahwa jajaran Polsek Manuhing berhasil menangkap pelaku ...

Kemenkumhan: Duta Anti Stunting tingkatkan pelayanan pemasyarakatan

Pelaksana tugas Direktur Jenderal Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI Reynhard Silitonga mengatakan Duta Anti ...

Diduga beli kokain, atlet hoki Australia ditangkap polisi Paris

Pemain tim nasional hoki Australia di Olimpiade Paris, Thomas Craig, ditangkap polisi Prancis usai diduga melakukan pembelian narkoba, menurut ...

AS tegaskan mendukung Israel di tengah seruan gencatan senjata di Gaza

Di tengah seruan gencatan senjata dari kalangan internasional, Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin kembali menegaskan dukungan Washington untuk ...

AS tegaskan nol toleransi bagi tentara Israel yang lecehkan tahanan

Amerika Serikat pada Rabu (7/8) menegaskan tidak ada toleransi bagi pelecehan seksual ataupun pemerkosaan terhadap tahanan menyusul rekaman video ...

Imigrasi buru otak penyelundupan manusia usai tangkap dua tersangka

Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) memburu otak penyelundupan manusia usai menangkap dua ...

Imigrasi Sabang tangkap WNA asal Maladewa menetap ilegal di Indonesia

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Sabang, Aceh menangkap seorang warga negara asing (WNA) asal Maladewa yang memasuki dan menetap di wilayah Indonesia ...

Imigrasi Atambua catat deportasi 21 WNA periode Januari-Juni 2024

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Atambua di Kabupaten Belu mencatat telah mendeportasi 21 orang warga negara asing (WNA) yang melanggar Undang -Undang ...

Kejagung tahan tersangka sipil kasus korupsi penyaluran kredit fiktif

Tim penyidik koneksitas Kejaksaan Agung (Kejagung) RI pada Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer (Jampidmil) menahan satu tersangka sipil terkait ...

PBNU ingin suara dari Palestina punya ruang lebih luas di Indonesia

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) ingin suara dari rakyat Palestina mendapatkan ruang yang lebih luas di Indonesia, sebagai bentuk dukungan dan ...