Tag: subsidi pemerintah

Menperin apresiasi peran pengusaha wanita pulihkan ekonomi nasional

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita memberikan apresiasi kepada Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) yang turut berperan ...

BPJS Kesehatan sebagai penopang kesehatan masyarakat

Pemerintah melalui Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 64 Tahun 2020 berencana menaik kan iuran BPJS Kesehatan pada periode Juli-Desember 2020 ...

Menyongsong keadaan kembali normal

Setelah lebih empat minggu pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di DKI Jakarta, tentunya semua sektor harus segera ...

Dirut: Perpres 64/2020 agar BPJS Kesehatan tidak defisit

Direktur Utama BPJS Kesehatan Fachmi Idris mengatakan bahwa Peraturan Presiden Nomor 64 Tahun 2020 yang salah satu ketentuannya mengatur mengenai ...

Pengamat: Tidak tepat iuran BPJS Kesehatan naik saat pandemi COVID-19

Pengamat ekonomi Center of Reform on Economics (Core) Piter Abdullah mengatakan tidak tepat menaikkan iuran BPJS Kesehatan saat pandemi ...

Menko Airlangga : BPJS Kesehatan masih butuh subsidi pemerintah

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan masih membutuhkan subsidi ...

Menko Perekonomian: Kenaikan iuran demi keberlanjutan BPJS Kesehatan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan kenaikan iuran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan ...

Konsultan: Properti Asia-Pasifik miliki kesempatan jangka panjang

Konsultan properti Colliers International menyatakan pasar properti di kawasan Asia-Pasifik, termasuk di Indonesia, sebenarnya terus menunjukkan ...

Menelaah dampak wabah COVID-19 ke sektor properti nasional

Siapa yang menyangka bahwa mahkluk berukuran kurang dari 100 nanometer (satu meter itu setara dengan satu miliar nanometer!) bernama virus corona ...

Operator seluler gelontorkan Rp3 triliun selama pandemi

Ketua Umum Asosiasi Telekomunikasi Seluler Indonesia (ATSI) Ririek Adriansyah mengatakan bahwa operator seluler, termasuk penyedia jasa internet, ...

Warga mengantri bantuan pemerintah, langgar karantina di El Salvador

Polisi di El Salvador pada Senin menggunakan semprotan merica untuk membubarkan kerumunan orang yang mencari subsidi pemerintah untuk membantu mereka ...

Kia luncurkan Soul kotak untuk pasar Korea Selatan

Kia Motors Corp, produsen mobil terbesar kedua Korea Selatan, pada Senin (23/03) waktu setempat meluncurkan mobil kotak (boxcar) Soul yang ...

Kementerian PUPR ingin pengembang bantu bangkitkan pasar properti

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menginginkan agar Aliansi Pengembang Perumahan Nasional (Appernas) Jaya dapat terus membantu ...

Peneliti ingatkan dampak RI keluar dari daftar negara berkembang AS

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Ira Aprilianti menginginkan pemerintah RI dapat menerapkan strategi perdagangan yang lebih ...

Biaya haji 2020 ditetapkan Rp35,2 juta

Pemerintah dan DPR menyepakati besaran rata-rata Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) yang dibayar langsung oleh jamaah haji Tahun 1441 Masehi/2020 ...