Tag: subhan

Jaksa Agung beberkan paradigma baru pemberantasan korupsi

Jaksa Agung RI Sanitiar Burhanuddin dalam kuliah umum di Universitas Airlangga Surabaya menyampaikan paradigma baru pemberantasan korupsi tidak ...

Kejaksaan Samarinda: Ada oknum mengatasnamakan jaksa untuk minta uang

Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Samarinda, Kalimantan Timur, mengungkapkan ada sejumlah oknum mengatasnamakan jaksa maupun pejabat kejari ...

Kejari tetapkan mantan bendahara KONI Samarinda tersangka korupsi

Kejaksaan Tinggi Kota Samarinda, Kalimantan Timur menetapkan mantan Bendahara KONI Samarinda NS sebagai tersangka dalam dugaan kasus penyelewengan ...

Kemenag beri penghargaan kepada Polri atas penanganan masalah umrah

Kementerian Agama memberikan penghargaan kepada jajaran Polri yang telah berhasil menangani masalah umrah dan haji furoda PT Naila Syafaah Wisata ...

Para-bulu tangkis raih empat gelar juara di Inggris

Tim nasional para-bulu tangkis Indonesia merebut empat gelar juara dalam kejuaraan 4 Nations Para Badminton International 2023 yang berlangsung di ...

Kejari Samarinda tangani 532 perkara semester 1-2023

Kejaksaan Negeri (Kejari) Samarinda, Kalimantan Timur, melakukan penanganan sebanyak 532 perkara selama semester 1 2023 (Januari - Juni), baik ...

PPIH harap layanan jamaah haji berjalan baik hingga akhir operasional

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi berharap pelayanan kepada jamaah dapat berjalan dengan baik hingga akhir operasional 4 Agustus ...

Program Kampung Hijau Energi Kalla raih penghargaan NCSR Award 2023

KALLA kembali meraih penghargaan melalui Program “Kampung Hijau Energi: Berdayakan Komunitas Desa Hasilkan Energi Bersih dan Terjangkau yang ...

Akademisi: Ibadah haji jadi modal sosial lakukan perubahan lebih baik

Wakil Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta Periode 2020-2022 Arief Subhan mengatakan identitas sosial yang melekat pada ...

Barang bawaan haji terpaksa ditinggal karena lampaui batas maksimal

Sejumlah barang bawaan peserta haji terpaksa ditinggalkan di Bandara Internasional King Abdul Aziz, Jeddah, karena melampaui batas maksimal yang ...

Kemenhaj Saudi dan Kemenag bentuk tim investigasi layanan mashariq

Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi bersama Kementerian Agama RI membentuk tim investigasi layanan mashariq pada puncak haji di Arafah, Muzdalifah, ...

Kemenag minta jamaah haji tidak memasukkan air zamzam ke koper bagasi

Menjelang pemulangan jamaah haji, Kementerian Agama (Kemenag) mengingatkan jamaah Indonesia untuk tidak mencoba-coba memasukkan wadah berisi air ...

Menag sampaikan masalah layanan haji 1444 H ke Menteri Arab Saudi

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan sejumlah masalah yang dihadapi jamaah haji Indonesia selama beribadah haji 1444 H khususnya saat ...

Menag: Saudi ubah Masyair tidak ada lokasi khusus negara tertentu

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Pemerintah Arab Saudi akan mengubah kebijakan penentuan lokasi di Arafah dan Mina (Masyair) bagi suatu ...

Menag berbagi pengalaman penyelenggaraan haji pertemuan antarmenteri

Menag Yaqut Cholil Qoumas menghadiri pertemuan memenuhi undangan dari Menteri Haji dan Umrah Saudi Arabia Taufiq F Al Rabiah dan dalam kesempatan ...