Tag: stasiun pengisian daya

PLN siapkan "ultra fast charging" pengisi daya mobil listrik

General Manager PLN Distribusi Jakarta Raya (Disjaya) Ikhsan Asaad mengatakan bahwa PLN telah menyiapkan satu Stasiun Penyedia Listrik Umum (SPLU) ...

BPPT siapkan ekosistem untuk kendaraan listrik

Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) Hammam Riza mengatakan akan terus berupaya menyiapkan sebuah ekosistem yang dibutuhkan dalam ...

Menristekdikti tegaskan pentingnya rantai pasokan mobil listrik

Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir menekankan pentingnya rantai pasokan untuk mendukung penggunaan mobil ...

BPPT pastikan ada standarisasi stasiun pengisian daya mobil listrik

Kepala Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) Hammam Riza memastikan akan terdapat standarisasi untuk stasiun pengisian daya kendaraan ...

Puluhan ragam kendaraan listrik "unjuk gigi" dalam IEMS 2019

Puluhan kendaraan berenergi listrik "unjuk gigi" dalam pameran pertama kendaraan listrik bertajuk "Indonesia Electric Motor Show" ...

Unjuk kemampuan, Audi e-tron keliling Eropa selama 24 jam

Audi e-tron 2020 melaju selama 24 jam dengan menempuh jarak lebih dari 1.600 kilometer (994 mil) mengelilingi 10 negara Eropa, sebagai bagian dari ...

Gemopai Ryder, skuter listrik yang bisa diisi daya dari laptop

Sebuah startup di India mampu memecahkan masalah minimnya infrastruktur pengisian daya baterai kendaraan listrik dengan menciptakan skuter berbaterai ...

BPTJ: dua ribu bus listrik mulai diproduksi 2020

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) menyebutkan dua ribu bus listrik mulai diproduksi tahun 2020 untuk mendukung upaya pemerintah menekan ...

ITDP: Perpres mobil listrik perlu utamakan elektrifikasi angkutan umum

Institute for Transportation and Development Policy (ITDP) mengatakan peraturan presiden (perpres) tentang mobil listrik perlu mengutamakan ...

VW punya teknologi robot pengisian mobil listrik di AS

Volkswagen Electrify America mengumumkan pada Kamis (1/8), telah meneken perjanjian kerja sama dengan penyedia stasiun daya mobil listrik Stable ...

Mobilitas listrik, sedikit tentang Indonesia dan dunia

Penggunaan secara luas kendaraan ramah lingkungan, termasuk mobil listrik, sedang gencar dikampanyekan di sebagian belahan dunia, sebagai misi ...

Greaves Cotton akan bangun 100 stasiun pengisian daya listrik di India

Pembuat mesin Greaves Cotton Ltd, yang meluncurkan skuter listrik kelas beratnya pada bulan lalu, berencana untuk mendirikan setidaknya 100 stasiun ...

Rivian dapat isi baterai dari mobil listrik sesamanya

Pabrikan kendaraan listrik Rivian menawarkan kemampuan pengisian daya baterai dari sesama kendaraan itu melalui peluncuran dua mobil tipe sport R1S ...

KAI sediakan ruang bermain anak bagi pemudik di stasiun

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 9 Jember menyediakan ruang bermain anak dan tempat kerja bersama (co-working space) bagi pemudik ...

Mobil Jaguar listrik berpeluang masuk Indonesia

PT Wahana Auto Ekamarga sebagai distributor resmi mobil Jaguar di Indonesia menyatakan rencana untuk memboyong mobil listrik pabrikan asal Inggris ...