Tag: stasiun manggarai

Menhub resmikan pembangunan LRT Jakarta jalur Velodrome-Manggarai

ANTARA - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi melakukan "groundbreaking" pembangunan LRT Jakarta fase 1B, Senin (30/10). Proyek ini ...

Menhub "groundbreaking" pembangunan LRT rute Velodrome-Manggarai

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mewakili Presiden Joko Widodo (Jokowi) meletakkan batu pertama atau groundbreaking pembangunan Lintas ...

Gubernur DKI dan Menhub meresmikan konstruksi LRT Velodrome-Manggarai

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meresmikan dimulainya pekerjaan konstruksi ...

Kriminal sepekan, patroli cegah tawuran hingga keributan KRL

Peristiwa kriminal terjadi di wilayah DKI Jakarta selama sepekan terakhir mulai dari Polda Metro Jaya meningkatkan patroli untuk mencegah terjadinya ...

KAI Commuter tambah gate elektronik di Stasiun BNI City

KAI Commuter meningkatkan pelayanan kepada pelanggan dengan mengoperasikan gate elektronik tambahan di Selasar Utara peron 1 Stasiun BNI ...

Keributan antara penumpang naik dan turun di KRL dipicu senggolan

Keributan di dalam Kereta Rel Listrik (KRL) Commuter Line dipicu oleh senggolan antarpenumpang ketika seorang penumpang mencoba memasuki kereta saat ...

Bentrok kelompok massa terjadi di Manggarai, Jakarta Selatan

Sejumlah kelompok massa terlibat pertikaian fisik di terowongan Jalan Sultan Agung menuju Jalan Dr Saharjo, di dekat Terminal Manggarai, Kecamatan ...

Lanjutan konstruksi Stasiun Manggarai, ada penyesuaian akses penumpang

ANTARA - Stasiun Manggarai di Jakarta Timur terus berbenah diri agar bisa melayani penumpang kereta api dengan lebih baik. Pembenahan di sana-sini ...

DJKA sebut pembangunan stasiun sentral di Manggarai masuki tahap akhir

Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengatakan, pembangunan stasiun sentral di Stasiun Manggarai, Jakarta ...

Heru undang Presiden meletakkan batu pertama LRT Velodrome-Manggarai

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengatakan pihaknya mengundang Presiden RI Joko Widodo untuk melakukan prosesi peletakan ...

Pembangunan LRT Jakarta rute Velodrome-Manggarai selama tiga tahun

Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta Syafrin Liputo mengatakan, proses pembangunan Lintas Raya Terpadu (LRT) Jakarta Fase 1B rute ...

TransJakarta bangun empat halte BRT baru jelang Piala Dunia U-17

PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) membangun empat halte BRT koridor 14 untuk membantu mobilitas arah Jakarta International Stadium (JIS) ...

Ditjen Perkeretaapian Kemenhub ajukan anggaran 2024 Rp9,68 triliun

Direktorat Jenderal (Ditjen) Perkeretaapian Kementerian Perhubungan mengajukan anggaran tahun 2024 sebesar Rp9,68 triliun dengan salah satu prioritas ...

Pembangunan Stasiun LRT Fase B1dimulai Juli

Ketua Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta, Ismail mengatakan, pembangunan Stasiun LRT Fase B1 Velodrome-Manggarai dimulai ...

Stasiun LRT Fase 1B berpotensi timbulkan penumpukan di Manggarai

Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta menyebutkan Stasiun LRT Fase 1B Velodrome-Manggarai berpotensi menimbulkan penumpukan ...