Tag: sinovac

BPOM tunggu kelengkapan data Sinovac untuk usia 3 tahun ke atas

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) RI sedang menunggu kelengkapan data keamanan dari vaksin Sinovac untuk diberikan kepada kelompok usia 3 tahun ...

Indonesia butuh tambahan 58,7 juta vaksin COVID-19 untuk anak

Kementerian Kesehatan RI membutuhkan tambahan sekitar 58,7 juta dosis vaksin COVID-19 untuk menyasar kelompok usia 6 hingga 11 tahun di Tanah ...

Menkes: Pelaksanaan booster perlu pertimbangkan kesetaraan dunia

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengatakan pemberian vaksin penguat atau booster COVID-19 bagi masyarakat umum di Tanah Air perlu ...

Pekan ini banjir melanda beberapa daerah, anak-anak bisa divaksinasi

Dalam pekan ini banjir melanda beberapa daerah dan Badan Pengawas Obat dan Makanan mengeluarkan izin penggunaan vaksin COVID-19 buatan ...

Pekanbaru belum lakukan vaksinasi anak usia 6-11 tahun

Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru belum bisa melaksanakan vaksinasi COVID-19 bagi anak usia 6-11 tahun karena belum mendapat surat perintah dari ...

Panglima TNI dan Kapolri pantau vaksinasi di Labuan Bajo

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo memantau langsung pelaksanaan vaksinasi COVOD-19 di Labuan ...

30 Menit Ekstra - Penjelasan Kemenkes terkait vaksin COVID-19 anak (3)

ANTARA - Ada tiga jenis vaksin yang direkomendasikan oleh Kementerian Kesehatan RI untuk diberikan kepada anak usia 5 hingga 11 tahun, yaitu Sinovac, ...

Dinkes Sumut mulai sosialisasikan vaksin anak 6-11 tahun

Dinas Kesehatan  Provinsi Sumatera Utara mulai melakukan sosialisasi dan edukasi tentang vaksin COVID-19 bagi anak usia 6-11 tahun. "Kami ...

Vaksinasi Merdeka capai 70 persen warga penyangga Jakarta

Pelaksanaan Vaksinasi Merdeka (VM) tahap III yang berlangsung 22 – 31 Oktober 2021 di 5 wilayah penyangga DKI Jakarta yaitu Kabupaten Bekasi ...

Muhammadiyah siap sukseskan vaksinasi COVID-19 anak usia 6-11 tahun

Pimpinan Pusat Muhammadiyah menyatakan siap menyukseskan vaksinasi COVID-19 bagi anak usia 6 sampai 11 tahun, menyusul terbitnya izin penggunaan ...

Vaksinasi anak usia 6--11 tahun bentuk nyata perlindungan anak

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mengatakan persetujuan vaksinasi bagi anak usia 6 – 11 tahun dari Badan ...

DKI berharap anak usia 6-11 tahun bisa divaksin di sekolah

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mengharapkan vaksinasi anak usia 6-11 tahun bisa dilaksanakan di sekolah setelah Badan Pengawas Obat dan Makanan ...

DKI tunggu keputusan Kemenkes soal vaksinasi anak usia 6-11 tahun

Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan DKI Jakarta Dwi Oktavia menunggu keputusan Kementerian Kesehatan terkait ...

Persiapan pemerintah sebelum vaksinasi COVID-19 usia 6-11 tahun

Vaksinasi COVID-19 untuk anak usia 6-11 tahun kemungkinan bisa diberikan mulai tahun depan dengan mempertimbangkan stok vaksin dan menyiapkan standar ...

Pemkab Sangihe pacu vaksinasi kejar target 80 persen akhir tahun

Pelaksana Tugas Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kepulauan Sangihe Sulawesi Utara, Lily Reskia mengatakan target 80 persen warga yang ...