Tag: simpatisan

FX Rudy minta simpatisan PDIP di Solo tetap kondusif

Ketua Dewan Pimpinan Cabang PDI Perjuangan Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo meminta seluruh simpatisan PDIP di Solo tetap menjaga situasi kondusif ...

Khofifah percaya proses demokrasi pemilu berikan hasil terbaik

Dewan Pengarah Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Khofifah Indar Parawansa, percaya bahwa proses demokrasi Pemilihan Umum 2024 akan ...

Pengamat: Ahok dukung Ganjar-Mahfud dapat memupus wacana satu putaran

Pengamat politik sekaligus guru besar ilmu politik dari Universitas Padjadjaran (Unpad) Muradi berpendapat dukungan Basuki Tjahaja Purnama (BTP) atau ...

KPU Kota Palangka Raya dan Batu serukan pembersihan APK secara mandiri

ANTARA - KPU Kota Palangka Raya dan KPU Kota Batu, Sabtu (10/2) menyerukan agar seluruh partai politik dan simpatisan melepas Alat Peraga Kampanye ...

Kampanye akbar terakhir Ganjar Pranowo-Mahfud MD

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo membuka jaketnya saat kampanye akbar Ganjar-Mahfud di Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (10/2/2024). Dalam ...

Kampanye akbar terakhir Prabowo-Gibran

Foto udara ribuan simpatisan Capres-Cawapres nomor urut 2 Prabowo-Gibran mengikuti kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), ...

Ribuan simpatisan Gerindra Kulon Progo-DIY ikuti Senam Gemoy

Ribuan simpatisan Partai Gerindra Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengikuti Senam Gemoy di Alun-Alun Wates untuk memenangkan ...

Ganjar serukan "menang total!" saat Hajatan Rakyat Solo

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyerukan kepada seluruh simpatisan dan pendukung Ganjar-Mahfud dalam Hajatan Rakyat Solo bahwa ...

Kampanye akbar selesai, massa pendukung AMIN mulai tinggalkan JIS

Massa pendukung pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) mulai meninggalkan kawasan Jakarta ...

Sebagian pendukung AMIN berjalan empat kilometer untuk sampai JIS

Sebagian pendukung harus berjalan kaki sepanjang empat kilometer untuk sampai di lokasi kampanye akbar pasangan calon presiden dan wakil presiden ...

Pendukung AMIN di luar JIS hadiri kampanye dari layar lebar

Pendukung calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) di luar Jakarta International Stadium (JIS) ...

Muhaimin imbau pendukung untuk kawal ketat suara di TPS

Calon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut 1 Muhaimin Iskandar mengimbau kepada para pendukung dan simpatisan untuk mengawal ketat perhitungan ...

Kampanye AMIN, ribuan kendaraan tertahan di Jalan Danau Sunter Barat

Ribuan kendaraan pendukung pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1 Anies-Muhaimin tertahan di Jalan Danau Sunter Barat saat kampanye ...

AMIN gelar kampanye akbar terakhir di JIS

Seorang simpatisan menggunakan atribut capres-cawapres nomor urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar pada kampanye akbar di Jakarta International ...

Airlangga: Kader Golkar jangan lengah, gas pol sampai 14 Februari

Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto saat menyampaikan arahan pada kampanye penutup partainya untuk Pemilu 2024 mengingatkan seluruh kader ...